Babinsa Posramil Margomulyo Bojonegoro berikan Pelatihan PBB Linmas Desa Kalangan*

Kamis, 8 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO | Detikkasus.com – Dalam rangka menunjang terlaksananya tugas pokok Pemerintah Desa (Pemdes), Bintara Pembina Desa (Babinsa) Posramil 15/Margomulyo Kodim 0813 Bojonegoro bersama Bhabinkamtibmas membekali anggota Perlindungan Masyarakat (Linmas) Desa Kalangan di Pendopo Kecamatan Margomulyo, Kabupaten Bojonegoro, Rabu (7/2/2024).

Hadir dalam kegiatan ini diantaranya Danposramil 0813-15/Margomulyo, Peltu Ali Mukson, Camat Margomulyo, Bustanul Arifin, S.STP., serta tiga pilar Desa Kalangan yang terdiri dari Babinsa Sertu Andri Setyo, Bhabinkamtibmas Aiptu Dwi Kusuma, dan Kepala Desa Kalangan, Kasmani.

Baca Juga:  Diduga Napi Menggunakan Telpon Selular Semakin Bebas Di Lapas Kelas II B Langsa Kota

Pada kesempatan itu, Danposramil 0813-15/Margomulyo, Peltu Ali Mukson, menyampaikan bahwa anggota Linmas Desa Kalangan Kecamatan Margomulyo untuk selalu menjaga semangat kebersamaan, kekompakan dan kekeluargaan, dengan harapan tugas yang dilaksanakan dapat berjalan lancar, aman dan terkendali.

Baca Juga:  Pj Bupati Aceh Timur : Jadikan Suri Tauladan Rasulullah Sebagai Pedoman Hidup.

“Anggota Linmas sangatlah dibutuhkan warganya guna untuk menjaga keamanan dan kenyamanan dilingkungan. Dalam situasi apapun, anggota Linmas harus selalu siap dan wajib menjaga kedaulatan keutuhan NKRI,” ujarnya.

Disampaikan juga bahwa dalam rangka memupuk rasa persatuan dan kesatuan, selain dibekali materi Wawasan Kebangsaan (Wasbang), anggota Linmas Desa Kalangan ini juga diberikan penguatan bela negara dengan pelatihan Peraturan Baris-Baris (PBB) dasar.

Baca Juga:  Satgas Pamtas YonArmed 10/Bradjamusti Gelar Acara Kenaikan Pangkat Di Daerah Penugasan

“Anggota Linmas harus mampu dan dapat melaksanakan baris berbaris dengan baik, karena PBB adalah modal utama dalam pelaksanaan kedisiplinan,” pungkas Peltu Ali Mukson.
(Andri)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru