Babinsa Kedewan Bojonegoro bersihkan longsoran Tanah yang Menutupi Jalan

Rabu, 7 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO | Detikkasus.com – Bintara Pembina Desa (Babinsa) jajaran Koramil 23/Kedewan, Kodim 0813 Bojonegoro, pada Rabu (7/12/2022) pagi, bersama instansi terkait dan warga masyarakat melaksanakan karya bakti membersihkan longsoran tanah yang menutupi badan jalan Desa Wonocolo menuju Kedewan.

Bintara Tinggi Tata Usaha dan Urusan Dalam (Bati Tuud) Koramil 0813-23/Kedewan, Peltu Ali Mukson, membenarkan tentang rekan-rekannya (Babinsa) yang turut membantu pembersihan tanah longsor yang terjadi di jalan Desa Wonocolo – Kedewan Kecamatan Kedewan yang terguyur hujan lebat pada Selasa tanggal 6 Desember 2022 kemarin sore.

Baca Juga:  Purba Salah Seorang Wartawan Onlene Di Aceh, Tantang SRY Warga Alur Dua Silakan Lapor Ke Polisi Kalau Ada Berita Yang Salah

“Sehingga sebagian tanah tebing di sisi jalan longsor yang mengakibatkan jalan tertutup tanah,” ujarnya.

Akibat kejadian tersebut, jalan Desa Wonocolo menuju Desa Kedewan tertutup timbunan longsoran tanah dari tebing dengan tinggi lebih kurang 3 meter yang menimbun badan jalan lebih kurang 7 meter.

Baca Juga:  Pastikan keamanan, Kapolres Turun Langsung Cek Persiapan Natal di Gereja.

“Untuk saat ini, jalan yang tertimbun longsor tanah tersebut sudah kami bersihkan dengan bergotong royong bersama masyarakat, dan juga sudah bisa dilalui roda dua maupun roda empat,” pungkasnya.

Baca Juga:  SIAP Desa, Terobosan Pemkab Bojonegoro untuk Permudah Pencairan Dana Desa

Pihaknya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam kegiatan karya bakti bersama ini, sehingga proses pembersihan badan jalan tersebut cepat selesai. “Terima kasih kepada semua yang turut serta dalam kegiatan karya bakti, dan ini adalah wujud sinergitas kita semua sehingga kegiatan berjalan dengan baik,” pungkasnya.

(Andri)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru