Babinsa Jagran Lakukan Penyemprotan Disinfektan dan Fogging

Minggu, 17 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan l Detikkasus.com – Dalam rangka pencegahan deteksi dini tentang penyakit demam berdarah dan sebagai antisipasi penyebaran virus Covid-19, Babinsa Koramil 0812/15 Karanggeneng Serda M Yunan lakukan penyemprotan fooging dan disinfektan di dusun Lego desa jagran kec Karanggeneng kab lamongan. Minggu (17/04/2022)

Hal ini di lakukan Serda M Yunan sebagai langkah atau cara dalam pencegahan sejak dini penyakit Demam berdarah dengue (DBD) dan pencegahan varian baru omnicron, Babinsa dan tim relawan Fogging melakukan penyemprotan fooging dan cairan disinfektan di sekitaran desa jagran

Baca Juga:  Di Lamongan, Warga Langgar Prokes Ditindak

Dapat kita lihat seperti yang dilakukan oleh Serda Yunan Babinsa Desa Jagran kecamatan Karanggeneng yang mana dalam pelaksanaanya Serda Yunan menyampaikan, Aksi ini dilakukan semata mata sebagai langkah pencegahan DBD dan Penyebaran Virus Covid-19.”Saya sebagai Babinsa Desa Jagran selalu menghimbau kepada warga untuk selalu menjaga pola hidup sehat,dan selalu Menjaga Kebersihan Lingkungan Serta selalu lakukan 3 M,” tutur Serda Yunan

Baca Juga:  Tim Vaksinator Kodim 0812 Lamongan Buka Layanan di Stasiun Lamongan

Babinsa Serda Yunan menambahkan, DBD dapat dicegah dengan melaksanakan penyemprotan disinfektan, kegiatan ini akan berlangsung secara terus menerus dari RW ke RW lain, mengingat perubahan musim yang tidak setabil dan juga pencegahan dikarnakan ada salah satu warga yang sudah terkena DBD.” imbuhnya. (Imam)

Baca Juga:  Babinsa 0812/10 Babat Beri Edukasi Pentingnya Prokes

Sumber: Pendim0812

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB