Atur Lalu Lintas, Pos Pol Pancasari Mengamankan Anak Sekolah TK Candi Mas Desa Pancasari Pulang Dari Sekolah

Kamis, 4 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng,  detikkasus.com – dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat pada hari Rabu tanggal 03 Januari 2018 pukul 10.00 wita sampai dengan pukul 10.30 wita Bhabinkamtibmas Pancasari Aiptu I Kayan Suastana bersama  personil Pos Pol Pancasari Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng  kembali melaksanakan pengaturan arus lalin dan menyeberangkan siswa pulang sekolah agar selamat sampai di rumah.

Baca Juga:  Tidak Ada Pedagang Di Pasar Burung Karimata Semarang Yang Terpapar Covid-19

Kapolsek Sukasada Kompol I Ketut Darmita, SS saat dikonfirmasi menjelaskan bahwa “Turba untuk mengamankan aktivitas bubaran anak sekolah sudah merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh semua anggota Polri sehingga aktivitas anak sekolah dapat berjalan dengan aman dan lancar”,ucapnya.

Baca Juga:  Persyaratan Tidak Dipenuhi, Sidang Pranikah Dianggap Gugur | Detik Kasus Lumajang.

Pelaksanaan kegiatan turba ini untuk menjaga keselamatan anak – anak Sekolah TK Candi Mas Pancasari ketika pulang sekolah, melaksanakan pengaturan arus lalu lintas dan menyeberangkan anak – anak yang pulang sekolah.(EK)

Baca Juga:  Ketua Umum LPKNI: Meminta Kepada Kapolri Menindak Tegas Aggotanya Yang Terbukti Bermain Dengan Debt Collector.

Berita Terkait

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Berita Terbaru

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB