ATM Menjadi Atensi Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas

Minggu, 23 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – untuk menjaga kamtibmas tetap aman hari Sabtu, 22 September 2018, pukul 22.00 wita, Anggota polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng dipimpin perwira pengawas Iptu Made Suratman, melaksanakan patroli Kantor Perbankan dan ATM BRI .

Baca Juga:  Proyek TPT Hiliduho APBD Kab Nias, Kata Masyarakat Proyek Siluman.

Seperti biasa anggota polsek Gerokgak melaksanakan patroli obyek vital di jam-jam rawan, untuk kali ini anggota polsek Gerokgak melaksanakan patroli di salah satu ATM yang berada di desa Gerokgak, dalam kegiatan patroli ini anggota polsek Gerokgak mengadakan mengecekan di dalam maupun di luar ATM, hal ini bertujuan untuk mengantisipasi adanya barang atau benda yang bisa mengganggu keamanan dan juga ketertiban masyarakat di wilayah kecamatan Gerokgak.

Baca Juga:  Cegah Kejahatan Polisi Giatkan Patroli

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi mengatakan “Guna menjaga situasi tetap kondusif diwilayah hukum polsek Gerokgak, anggota polsek Gerokgak patroli ketempat-tempat rawan kejahatan, Patroli adalah salah satu tugas rutin anggota polsek Gerokgak baik sing hari maupun malam hari guna antisipasi kamtibmas”, kata Kompol Made Widana, S. H.

Baca Juga:  Bentuk Dua Timsus, Upaya Kapolresta Sidoarjo Jaga Kondusifitas Kamtibmas Hadapi Pilkades dan Pilkada

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru