Antisipasi Curanmor Bhabinkamtibmas Desa Pemuteran Himbau Warga Selalu Waspada

Polda Bali – Polres Buleleng detikkasus.com – Hari ini Senin tanggal 28 Agustus 2017 Pukul 11.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Pemuteran, Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu I Made Mahendra melaksanakan kegiatan Kunjungan di Banjar dinas Sendang Lapang ke rumah Warga an. Komang Ardika.

Baca Juga:  Urusan Di-Tipikor Polres Labuhabatu Takkunjung di tindak lanjuti Bahri Nasution "Sesalkan laporan warga belum ditindaklanjuti Kanit Tipikor".

Pada saat kegiatan di sampaikan pesan-pesan kamtibmas bahwa situasi Gangguan Kamtibmas khususnya Pencurian, Bhabinkamtibmas ajak warga agar antisipasi terjadinya Curanmor di Lingkungannya, agar selalu menempatkan Kendaraannya khusus Spm di tempat yang aman, terhindar dari kemungkinan terjadinya pencurian. Serta adakan Kordinasi dengan warga lainnya untuk bersama-sama ikut aktif meningkatkan kewaspadaan terhadap akan adanya gangguan Kamtibmas, demi terwujudnya keamanan di Lingkungannya.

Baca Juga:  Kepala Desa Papahan Kinal, Resmi Di Tetapkan Tersangka

Dengan hadirnya Bhabinkamtibmas, warga merasa senang dan ucapkan terima kasih atas kunjungan Bhabin dan sarannya.

Kapolsek Gerokgak
Kompol I Ketut Relo Kusada menjelaskan “Apa yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas adalah merupakan kegiatan yang secara rutin dilaksanakan dan merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat ,guna menciptakan keamanan dan kenyamanan di Desa Binaannya, serta untuk menyampaikan informasi kepada Masyarakat”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Semua Pendukung Di Dapil Tiga Berkomitmen Memenangkan Paslon FAOITA No. Urut 4 Tahun Ini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *