Amankan Tempat Wisata, Polsek Sawan Tingkatkan Patroli di Pantai Kerobokan

Polda Bali- Polres Buleleng , detikkasus.com – untuk menghindari terjadinya gangguan Kamtibmas dan Tindak Kriminalitas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga ditempat Wisata, pada hari Senin tanggal 16 April 2018 pukul 17.00 wita, Personil Polsek Sawan yang mana dari Jajaran Polres Buleleng, dipimpin Pawas Iptu I Putu Suastika, dengan menggunakan kendaraan Dinas 401 melaksanakan Patroli ditempat Wisata pantai Kerobokan.

Baca Juga:  Asisten Pemerintahan Kampar Dorong OPD tingkatkan Serapan APBD untuk dorong PDB

Pada kegiatan tersebut Pawas bersama personilnya mengawasi sekitar tempat rekreasi dimana warga masyarakat melakukan aktifitasnya menikmati suasana pantai dan mengawasi juga kantong kantong parkir dengan tujuan untuk mempermudah pengawasan sehingga terhindar dari Tindak kriminalitas.

Baca Juga:  Anggota Koramil0816/10 Balongbendo Silaturahmi dengan Purnawirawan

Plt. Kapolsek Sawan AKP I Putu Ariana, S.H, saat di konfirmasi mengatakan bahwa “Dengan patroli dialogis sangat efektip dilaksanakan karena Personil dilapangan dapat bersentuhan langsung dengan warga masyarakat sehingga dapat menyampaikan Pesan pesan kamtibmas, serta dengan patroli tersebut membuat rasa aman dan nyaman warga dalam menikamti suasana Pantai ditempat wisata”, ujar Kapolsek.(Ryu)

Baca Juga:  Wali Siswa Menjadi ATM Berjalan Di-SDN 112330 Tubiran

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *