Aktif Membuka Gerai Vaksinasi Presisi Gratis, Polres Tulang Bawang Inginkan Ini

Selasa, 27 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TUBA, Detikkasus.com-Guna mendukung program vaksinasi nasional di wilayah hukumnya, Polres Tulang Bawang semakin aktif membuka gerai vaksinasi presisi gratis untuk warga masyarakat.

Gerai vaksinasi presisi ini dilaksanakan hari Senin (26/07/2021), dari pukul 09.00 WIB sampai dengan pukul 16.00 WIB, di dua lokasi yang berbeda.

“Lokasi pertama kami buka gerai vaksinasi presisi di klinik kesehatan Polres dari pukul 09.00 WIB sampai pukul 12.00 WIB,” ujar Kapolres Tulang Bawang AKBP Andy Siswantoro, SIK, Selasa (27/07/2021).

Baca Juga:  Tekab 308 Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Curat Yang Beraksi di Kampung Sendiri

Lanjut AKBP Andy, di lokasi pertama ini sebanyak 41 orang yang berhasil divaksinasi, terdiri dari 31 orang divaksinasi tahap I, dan 10 orang divaksinasi tahap II.

Lokasi kedua, imbuhnya, kami buka gerai vaksinasi presisi dari pukul 14.00 WIB sampai dengan pukul 16.00 WIB, di Pasar Unit 2, Kampung Dwi Warga Tunggal Jaya, Kecamatan Banjar Agung.

Di Pasar Unit 2 ini, sebanyak 52 orang yang berhasil divaksinasi oleh petugas kami dan semuanya merupakan vaksinasi tahap I.

Baca Juga:  Tekab 308 Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Spesialis Curat Dengan 25 TKP

“Total semua warga yang berhasil divaksinasi pada hari Senin kemarin oleh petugas kami sebanyak 93 orang, dengan rincian 83 orang divaksinasi tahap I, dan 10 orang divaksinasi tahap II,” papar AKBP Andy.

Kapolres menjelaskan, gerai vaksinasi presisi ini akan terus kami buka di tempat-tempat keramaian dan mudah untuk dikunjungi oleh warga masyarakat yang ada di wilayah hukum Polres Tulang Bawang.

Baca Juga:  Babinsa Paseban Koramil 0824/18 Kencong Berikan Wasbang Kepada Siswa MI

Warga yang ingin divaksinasi cukup mendatangi gerai vaksinasi presisi yang kami gelar, hanya dengan membawa foto copy kartu tanda penduduk (KTP) dan pulpen / pena, semunya gratis dan tidak di pungut biaya sepeserpun.

“Semakin banyak warga yang sudah divaksinasi, diharapkan nantinya dapat menekan laju penyebaran Covid-19 karena akan semakin mempercepat terbentuknya herd immunity,” jelas AKBP Andy.(Agus)

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB