Aksi Pangung Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) Dalam Ormas Expo Sangat Mengesankan

Kamis, 18 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com|JATENG

SEMARANG- Memasuki hari ke-3 Kemeriahan Ormas Expo 2021 semakin terlihat, antusias pengunjung Ormas Expo dan penampilan panggung para peserta untuk menunjukan kebolehan mengisi acara patut di banggakan, WKRI salah satunya kali ini menampilkan Tolk show dan geguritan yang penampilannya dikemas sangat apik dan terlihat sudah dipersiapkan dengan matang oleh Anggota WKRI. Dalam penampilan kali ini terlihat penonton sangat menikmati dan sangat terkesan oleh penampilan yang diperasembahkan oleh Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) kamis (18/11/2021).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Tista Melaksanakan Pengamanan Upacara Pengabenan Jro Mangku Tambir

Kepada awak media sebelum penampilan diatas panggung ketua WKRI Maria Tri Sujilah yang didampingi Agnes Heny (sekretaris WKRI), Retno Yuliani (wakil ketua 1), Florentina Sei Winarni (Wakil Ketua 2) mengatakan” Kita akan ikut serta mensukseskan acara Ormas Expo 2021, malam ini kita sebagai Wanita Katolik RI kota Semarang punya kewajiban terlibat dan itu merupakan suatu kewajiban dari masyarakat itulah harapan kami.

Baca Juga:  PT. BTKJ Dinilai Kangkangi UU No 13 Tahun 2003.

Lebih lanjut Maria Tri sujilah menambahkan dalam diri seseorang harus memiliki rasa menghormati, melindungi dan memenuhi . Untuk itulah kita akan berusaha terlibat di dalam mensukseskan kota Semarang yang semakin hebat. Untuk acara pangung kita kali ini akan mempersembahkan Talk Show dan geguritan yang mana masa sekarang ini anak-anak muda sudah kelihatan pudar untuk nguri-uri budaya, termasuk stand kita juga menampilkan seperti banyak barang-barang kuno supaya anak-anak kita ingat kembali bahwa kita itu orang jawa kita harus nguri-uri budaya Jawa. Dalam penampilan kita nanti juga ada geguritan ,Nah itu kita juga mengingatkan kepada para kawula muda supaya tidak hanya mengenal gadget.

Baca Juga:  Penyuluhan Harkamtibmas dan Lalu Lintas Didesa Pangkung Paruk

“yang ada selama ini memang setiap orang punya gadget, kita tidak menyalahkan tetapi jangan sampai menyalahgunakan itu. Sampai-sampai hidup kita itu hanya terkungkung di dalam memegang atau menggunakan Gadget. Pungkas Maria Tri Sujilah

(Red-DK)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB