KAPOLSEK PANDAAN AJAK ANGGOTANYA PEDULI BERSIH LINGKUNGAN

Detikkasus.com | Polda Jatim – Polres Pasuruan, Pandaan – Sabtu (17/02/2018), Di pimpin langsung oleh Kapolsek Pandaan AKP drs, H. AKHMAD, SH. ajak anggotanya untuk peduli terhadap lingkungan terutama di lingkungan mako, seluruh anggota polsek pandaan melaksanakan kerja bakti membersihkan lingkungan mako .

Baca Juga:  Ops Zebra Seulawah: Satgas Gakkum Tegur 41 Pengendara Bermotor.

Dengan adanya musim peng hujan yang saat ini sering terjadi dan hampir setiap hari hujan turun di sertai dengan angin kencang, Kapolsek Pandaan mengajak seluruh anggota untuk memangkas pohon-pohon yang sudah tumbuh besar di lingkungan mako guna menghindari pohon tumbang, yang bisa saja membahayakan penghuni lingkungan itu sendiri dan masyarakat yang melintas ataupun anggota polsek pandaan sendiri .

Baca Juga:  Pastikan Warga Aman, Polisi Turun Langsung Cek 10 Desa di Terentang Terendam Banjir Rob

AKP Drs, H. AKHMAD, SH juga melakukan gotong royong dengan anggota untuk membersihkan semua sudut mako polsek pandaan, agar tercipta lingkungan yang bersih dan indah tidak menjadi sarang nyamuk yang di karena kan saat ini sedang musim hujan. (Ony/Hum)

Baca Juga:  Tekan Angka Lakalantas Menjelang Tahun Baru Polsek Busungbiu Menggelar Razia Kendaraan Bermotor

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *