Laksanakan Razia Ranmor Pada Malam Hari Guna Cegah Tangkal Beredarnya Barang Terlarang

Minggu, 4 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap undang – undang lalu lintas dan mencegah tindak kriminalitas dan gangguan kamtibmas lainya serta dalam Rangka meningkatkan kesadaran masyarakat disiplin di jalan raya, Polsek Sukasada  Jajaran Polres Buleleng kembali laksanakan Razia ranmor.

Pada hari Sabtu tanggal 03 Februari 2018 dari pukul 20.15 wita sampai dengan pukul 20.45 wita personil Polsek Sukasada dibawah kendali Pawas Iptu Ketut Sarjana, SH melaksanakan pemeriksaan Ramor dengan mengambil lokasi di depan Mako Polsek Sukasada, Selain memeriksa kelengkapan Surat – surat Kendaraan, petugas juga memeriksa barang bawaan pengendara seperti Tas, bawah jok dan Bagasi kendaraan. Disela sela pelaksanaan pemeriksaan, Petugas juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar berhati hati di jalan dan mematuhi peraturan berlalu lintas untuk menghindari terjadinya kecelakaan lalu lintas. Dalam pelaksanaan razia tersebut telah memeriksa  16 unit R2 dan 6 unit R4, dengan hasil ditemukan pelanggaran tanpa spion ganda dan diberikan teguran simpatik, serta tidak ditemukan barang – barang berbahaya seperti Sajam, Handak dan Narkoba.

Baca Juga:  MENJEMPUT ASPIRASI, MASYARAKAT PALIKA KELUHKAN PEMBANGUNAN JALAN

Dalam konfirmasinya Kapolsek Sukasada Kompol Gede Juli, S.IP mengatakan ” Kegiatan Razia tetap rutin dilaksanakan di wilkum sukasada agar dapat meningkatkan kesadaran Masyarakat dalam berlalu lintas dan mencegah masuknya barang – barang berbahaya dan Pelaku Kriminal masuk ke wilayah sukasada” terangnya.(EK)

Baca Juga:  Rutinitas Pengawasan Malam Terhadap Pasilitas Umum Personil Unit Sabhara Polsek Sawan Cegah Curat pada Atm.Bni

Berita Terkait

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua
Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke
Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 06:51 WIB

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua

Kamis, 7 November 2024 - 06:50 WIB

Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke

Rabu, 6 November 2024 - 08:39 WIB

Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Berita Terbaru