Danramil Jalin Silaturahmi Dengan Kepala Desa Dan Perangkat Desa Putat.

Selasa, 16 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Sidoarjo, detikkasus.com – Kegiatan anjangsana untuk mewujudkan tali silaturahmi melalui tatap muka rutin di lakukan Danramil 0816/ 06 Tanggulangin Kapten Inf Dwi Umiyanto dan Babinsa Peltu Solihan dengan cara mendatangi Kantor Desa Putat (15/01/18).
Pada kesempatan kali ini Danramil bertemu dengan Kepala Desa Putat beserta perangkatnya terdiri dari Sekdes, Kepala Dusun, dan Kaur Umum memberikan apresiasi dengan baik dan ucapan terima kasih atas kegiatan tatap muka yang dilakukan Danramil. “Kami merasa bangga karena aparat dari Koramil yang datang dalam rangka menjalin komunikasi dan kerja sama dengan pihak Koramil dalam menjaga dan memelihara keamanan wilayah” ujar Pj Kades Putat Bapak Moh Yasin.
Danramil mengatakan kegiatan tatap muka adalah kegiatan yang harus dilakukan oleh insan terotorial tanpa adanya batasan waktu, hal ini bertujuan sebagai wahana atau media pertukaran informasi dan koordinasi tentang semua permasalahan atau keluhan yang terjadi di lingkungan masyarakat yang berkaitan dengan Sosial Kemasyarakatan dan Keamanan Lingkungan.
“Semoga dengan kegiatan tatap muka ini masyarakat lebih merasakan kehadiran pihak Koramil dan membangun kerja sama yang solid antara pihak Koramil, Polsek, Pemerintah Desa dan masyarakat untuk memelihara situasi keamanan dan menciptakan situasi yang aman dan kondusif”, harap Danramil. (Zen).

Baca Juga:  Cegah Kebakaran Hutan dimusim Kemarau Bhabinkamtibmas Desa Silangjana Himbau Warga Perhatikan Kawasan Hutan

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB