H+1 Menjabat Sebagai Kapolsek Benai, Iptu Dadan Kumpulkan Personil dan Berikan Arahan

Selasa, 16 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com – Sehari setelah Sertijab sebagai Kapolsek Benai, Iptu Dadan Wardan Sulia langsung menggelar rapat internal seluruh personil jajaran Polsek Benai, Selasa (16/1/2018) sekira pukul 09.00 WIB.

Dalam arahannya, Kapolsek Benai, Iptu Dadan Wardan Sulia terlebih dahulu memperkenalkan dirinya kepada seluruh personil jajaran Polsek Benai, dan diikuti dengan perkenalan diri dari masing-masing Personil Polsek Benai.

Baca Juga:  Pohon Tumbang Menimpa Jaringan Kabel Listrik PLN Hingga Terputus Di Dusun Ajak Kelam permai.

Selanjutnya, Iptu Dadan Wardan Sulia berpesan kepada seluruh personil Polsek Benai agar selalu menjaga kebersihan diri sendiri dan Mako Polsek serta memperingatkan personilnya agar tidak terlibat dalam Narkoba.

Baca Juga:  Kapolsek Kubutambahan Laksanakan Patroli Mobile Mengecek Situasi dan Kondisi Anggota di Lapangan

Kepada Bhabinkamtibmas jajaran Polsek Benai, Iptu Dadan Wardan Sulia memerintahkan agar meningkatkan giat penyuluhan terhadap masyarakat.

Baca Juga:  Ciptakan Arus Lalulintas Yang Lancar di Pagi Hari Polsek Tejakula Gelar Personilnya.

Terakhir, Kapolsek Benai berpesan kepada seluruh personilnya agar selalu menjaga kekompakan.

Rapat internal seluruh personil jajaran Polsek Benai ini selesai sekira pukul 10.00 WIB, dan selama rapat berlangsung situasi aman dan kondusif. (Arifin).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB