Bhabinkamtibmas Liligundi Sambangi Warga Wujudkan Hubungan Yang Harmonis

Rabu, 3 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Wujudkan hubungan yang harmonis pada seluruh warga Masyarakat di Kelurahan binaannya, Bhabinkamtibmas Kelurahan Liligundi Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Supandewi bersama Bhabinsa melaksanakan sambang kerumah warga bapak Made Ardana yang beralamat di jalan Gunung Batu Karu, Kelurahan Liligundi, Singaraja. Selasa 2 Januari 2018, Pukul 11.30 Wita.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Panji Anom Bersinergi Dengan Tomas Sosialisasikan Keamanan Pilgub Bali

Dengan melaksanakan kegiatan sambang sekaligus tatap muka seperti ini Bhabinkamtibmas berharap dapat lebih dekat dengan warga dan sekaligus dapat memantau situasi dan kondisi keamanan yang sudah tercipta dengan baik.

Selain itu, Bhabinkamtibmas juga dapat menghimbau warga untuk tetap menjalin komunikasi yang baik dan harmonis dengan warga lainnya, sehingga dapat saling bertukar informasi dan saling peduli antar sesama warga khusunya Kelurahan Liligundi.

Baca Juga:  Dialogis dengan Satpam Bank Untuk Jaga Sinergitas

Dengan kegiatan sambang ini warga mengucapkan terima kasih dan berharap kedepannya kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan oleh Bhabinkamtibmas.

Baca Juga:  Perkembangan Pendidikan Pendidikkan terdiri dari kata didik dan dilengkapi dengan imbuhan pe- dan akhiran –an

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., saat ditemui diruang kerjanya mengatakan “Dengan mengunjungi dan memberikan himbauan kamtibmas kepada warga Masyarakat secara rutin harapannya anggota Bhabinkamtibmas dapat mejalin dan menjaga hubungan yang harmonis dengan warga Masyarakat binaannya”, kata Kapolsek (TAM)

Berita Terkait

Jelang Laga Persibo vs Deltras FC, Polres Bojonegoro Gelar Rakor Pengamanan
Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Ratusan Pelajar dibekali Wasbang dan Bela Negara oleh TNI Kodim Bojonegoro
Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 17:48 WIB

Jelang Laga Persibo vs Deltras FC, Polres Bojonegoro Gelar Rakor Pengamanan

Kamis, 7 November 2024 - 17:47 WIB

Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Ratusan Pelajar dibekali Wasbang dan Bela Negara oleh TNI Kodim Bojonegoro

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB