HUT Ke 763 Bantaeng Jawara DA 1 Hibur Warga Bantaeng

Bantaeng, detikkasus.com – Dalam Rangka HUT jadi Bantaeng ke 763 Artis jawara DA 1 Lesti tampil di panggung Pentas Lapangan Seruni Bantaeng untuk mempersembahkan lagu-lagu andalannya yaitu “GEJORA”.Sabtu 9/12/2017.

Kedatangan Pelantung Gejora ini disambut warga yang ingin melihat dari dekat yang sudah sangat dinantikan baik dari fens tersendiri maupun dari masyarakat Bantaeng pada umumnya.

Baca Juga:  Sinergi TNI-Polri Dalam Karya Bakti & Penanaman Pohon Penghijauan di Kabupaten Ponorogo

Lesti sendiri dalam keterangannya saat wawancara dengan awak media sebelum tampil
“Insyah Allah saya akan tampil dengan maksimal seperti apa yang diharapkan masyarakat Bantaeng,”ucapnya.

“Lesti menambahkan,saya salut dengan antusias masyarakat Bantaeng yang begitu banyak ingin melihat langsung penampilan saya,”tutupnya.

Baca Juga:  Bahu Membahu Dengan Masyarakat Polsek Kubutambahan Bersihkan Pohon Tumbang Yang Menghalagi Jalan

Bupati Bantaeng sendiri Nurdin Abdullah bersama tim Relawan Bantaeng ikut menyaksikan penampilan Lesti beberapa tembang lagu yang dinyanyikan salah satunya lagu kemenangan Lesti “Gejora”.

Dalam penampilannya Lesti, seperti menghipnotis ribuan penonton yang hadir memadati Lapangan tribun pantai seruni.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Bestala Bersama Perbekel Sambangi Salah Satu Warga Binaanya

Unitnya lagi pelantung “Gejora”ini selalu meneriakkan “salam professor” didepan ribuan penonton hingga acara usai dan Lesti mendapatkan pengawalan ketat dari panitia, aparat kepolisian dan satpol PP.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *