Laksanakan Patroli Dialogis, Pawas Pantau Situasi Sekitar Kantor Bank BNI

Sabtu, 9 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – dalam rangka menjaga situasi kamtibmas wilayah hukumnya tetap aman dan kondusif Polsek Singaraja turunkan personilnya untuk melaksanakan Patroli Dialogis.

Pada hari Jumat (08/12/17) pukul 21.30 wita, personil Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng dipimpin perwira pengawas (pawas) Panit I Binmas Akp I Gst. Made Jayantara melaksanakan Patroli dialogis ke tempat – tempat obyek Vital seperti Bank BNI, Singaraja.

Baca Juga:  Layani Masyarakat, Bhabinkamtibmas Penglatan Amankan Upacara Penguburan

Dalam kegiatan tersebut selain melakukan pemantauan dalam rangka memastikan situasi keamanan di kantor tersebut, Akp I Gst. Made Jayantara juga melakukan dialogis atau komunikasi dengan Security Bank BNI yang bertugas jaga pada malam itu dengan menyampaikan situsasi kamtibmas dan sekaligus memberikan himbauan untuk selalu waspada dalam melaksanakan tugas jaga.

Baca Juga:  Anggota Pol Pos Pancasari Melaksanakan Pengamanan dan Pengaturan Arus Lalu lintas di Simpang Wanagiri Cegah Macet dan Laka Lantas

Selain itu, Akp I Gst. Made Jayantara juga meminta securiti untuk segera melapor ke kantor Polisi terdekat atau Polsek Singaraja jika melihat adanya hal – hal yang mencurigakan di sekitar kantor BNI.

Baca Juga:  Bupati dan Wabup Sergai Hadiri Rapat Paripurna dengan DPRD

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M.,  mengatakan “Dengan melakukan Patroli dialogis secara rutin dan menyasar obyek vital atau pusat keramaian Masyarakat, harapannya situasi kamtibmas tetap terjaga dan sekaligus kami dapat mencegah adanya aksi tindak pelaku kejahatan khususnya di sekitar wilayah hukum Polsek Singaraja”, ucap Kapolsek (Tam)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru