Unit Patroli Strong Poin Daerah Rawan Laka Lantas Di Jalan Raya Seririt – Gilimanuk.

Selasa, 28 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – untuk menjaga dan memelihara keamanan di wilayah Kecamatan Gerokgak, Selasa 28 Nopember 2017 , pukul 15.00 Wita, 4 ( empat ) personil Polsek Gerokgak Jajaran dari Polres Buleleng dengan dipimpin Perwira Pengawas Iptu I Gede Nyeneng, S.H., yang didampingi Kanit Sabhara Iptu Made Suratman melakukan Strong point rawan laka di jalan raya Seririt – Gilimanuk tepatnya di Desa Penyabangan, Kec. Gerokgak, Kab. Buleleng.

Baca Juga:  Unit Lantas Berikan Penyuluhan Kepada Warga Pengguna Jalan Raya

Kegiatan strong poin ini adalah dititik-titik yang dianggap rawan.dan saat melakukan patroli mobil berhenti di titik-titik strong point seperti di Desa Penyabangan yang merupakan daerah rawan laka.

Baca Juga:  Seksi Pengaduan Masyarakat AMMOR "Achmad Taufiqur Rahman" Siap Menyikapi Pungli dan Penyimpangan Hukum termasuk Korupsi.

Dengan kegiatan strong point tersebut diharapkan dapat menciptakan kondisi wilayah hukum Polsek Gerokgak menjadi aman dan kondusif.

Menurut Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada  menjelaskan, ” sasaran dari strong point adalah pengaturan arus lalu lintas, memantau wilayah yang dianggap rawan laka lantas dan memberikan pelayanan maksimal untuk ciptakan rasa aman dan nyaman dan dengan melaksanakan patroli memastikan situasi wilayah aman”, demikian Kata Kompol Ketut Relo Kusada.(Ryu)

Baca Juga:  DETIK KASUS | Kapolres Kudus Perintahkan Seluruh Jajaran Untuk Menjaga Keamanan Di Gereja

Berita Terkait

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Berita Terbaru

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB