Polisi : Bom Panci Bandung akan Ledakkan Kafe di Jalan Braga | Reporter – Z,Arifin

Sabtu, 8 Juli 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polda Jabar, detikkasus.com – Terjadi Ledakan dari bom panci diduga di sebuah rumah kontrakan di Kampung Kubang Bereum, Buah Batu, Bandung Jawa Barat.

Kepala Bidang Humas Polda Jawa Barat Komisaris Besar Yusri Yunus mengatakan AW(22), pelaku peledakan bom panci, berencana meledakan Kafe Bali yang berlokasi di Jalan Braga, Bandung pada Jumat (16/7).

Menurutnya, rencana itu diketahui dari hasik interogasi sementara penyidik terhadap AW.

Baca Juga:  Untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas Bhabin Cempaga Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Pesan Kamtibmas

“Terduga merencanakan akan meledakan bom panci yang berisi paku pada hari Jum’at tanggal 16 Juli 2017 di Kafe Bali, Jalan Braga. Rencana di ledakkan malam hari,” kata Yusri dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (8/7).

Dia melanjutkan, rencananya pelaku akan menyimpan bom panci itu dalam sebuah tas ransel dan membawanya ke Kafe Bali dengan menumpangi angkutan kota (angkot).

Setibanya di Kafe Bali, AW berencana menaruh bom panci di dalam tong sampah, kemudian meledakannya dengan alat pemicu berupa benang.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sambangan Jalin Komunikasi Melalui Kunjungan dan DDS

“Tujuannya, apabila benang tersebut tersandung kaki bom tersebut akan meledak,” kata dia.

Ledakan dari bom panci diduga terjadi di sebuah rumah kontrakan di Kampung Kubang Bereum, Buah Batu, Bandung Jawa Barat.

Yusri Yunus membenarkan peristiwa tersebut. Diketahui, ledakan itu terjadi di sebuah rumah kontrakan di Buah Batu dan terjadi sekitar pukul 15.30 WIB.

Baca Juga:  Antisipasi Curanmor, Curat, Curas, Polsek Sawan Terus Tingkatkan Razia Kendaraan Bermotor

Dari informasi yang diperoleh, seorang saksi bernama Ridwan mendengar adanya suara ledakan disertai api di lokasi kejadian. Dia pun menghubungi Polrestabes Bandung dan aparat masih berada di lokasi.

“Ya betul,” kata Yusri.

Sumber : m.cnnindonesia.com /polri.go.id

Redaksi. Media Cetak Radar Bangsa dan Media Online www.jejakkasus.info / detikkasus.com. Ciptakan Situasi Informasi Untuk Yang Terbaik. Wa > 081 – 217- 614 – 828. (Zainul Arifin).

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru