Kapolres Blora cek persiapan personil yang akan dikirim ke Solo | Reporter : Zainul Arifin

Minggu, 5 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polda Jawa Tengah – Polres Blora, detikkasus.com – Sebanyak 41 anggota terbaik Polres Blora dikirim ke Solo, untuk pengamanan pesta pernikahan putri Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) yang akan digelar Mereka akan berada di Solo selama 3 hari mulai dari tanggal 6-9 Nopember. Hal tersebut sesuai dengan Surat Perintah (Sprin) dari Kapolres Blora dengn Nomor : Sprin/1230/XI/2017 tanggal 2 Nopember 2017

Baca Juga:  Hadrean dan Forpimda Hadiri Pelantikan KNPI Sidoarjo.

Kabag Ops Polres Blora Kompol Zuwono mewakili Kapolres Blora AKBP Saptono,SIK MH,usai melakukan pengecekan anggota, Minggu (5/11/2017) mengatakan
, Polres Blora diminta oleh Polda Jateng untuk penebalan pengamanan dalam rangka hajatan orang nomor satu di Repubik Indonesia yaitu Pak Jokowi.

“Seluruh anggota Polres di Polda Jateng diminta untuk mengirim anggota. Polres Blora mengirimkan 41 anggota meliputi Satlantas 25 personil, Sabhara 9 personil, Iintelkam 4 personil dan Reskrim 2. personil, anggota kesehatan 1 personil serta kendaraan untuk pengawalan 1 buah, motor untuk pengawalan sebanyak 10 buah,” dan kendaraan untuk mengangkut pasukan Elf sebuah “tegas Kapolres.

Baca Juga:  Bati Tuud Ramil 0816/13 hadiri Pertemuan Rutin PPAD Ranting Wonoayu

Kapolres berpesan kepada anggota yang dikirim agar tidak arogan, etika dan humanis. Karena dipastikan tamu yang dating adalah pejabat pusat dan tamu dari perwakilan negera-negara sahabat, untuk itu anggota Polres Blora harus bisa menjaga nama baik Polri.

Baca Juga:  Unit Turjawali Sat Sabhara Polres Buleleng Melaksanakan Pengaturan Jalur Malam.

“Saya pesan kepada kalian untuk tidak arogan, jaga etika, humanis, jaga nama baik Polri. Yang baju dan sepatunya sudah jelek ganti dengan yang baru. Yang jenggotnya sudah panjang untuk dicukur. Dan jangan lupa jaga kesehatan masing-masing,” pesan Kapolres. (Arif/Humas polres blora.)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru