Bertemu Warga, Ciptakan Hubungan Yang Baik

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bertempat di Banjar Dns. Banyualit, Desa Kalibukbuk, Singaraja, Senin tanggal 23 Oktober 2017, Pukul 11.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Kalibukbuk Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Bripka I Nyoman Sudiarta melaksanakan DDS (door to door sistem) kerumah salah satu warga binaanya An. Ketut Rata guna menciptakan hubungan yang baik dengan warga.

Baca Juga:  Gara-gara gonta ganti nomor kode wi-fi, kabel saluran antena jadi sasaran di desa tebing tinggi kecamatan maro sebo ulu.

Adanya kegiatan kunjungan tersebut,  Bhabinkamtibmas berkesempatan untuk menjalin hubungan yang baik dan erat, serta dapat dengan mudah menyampaikan himbauan – himbauan serta sekaligus mencati informasi mengenai perkembangan kamtibmas di sekitar wilayah desanya. Dan Bhabinkamtibmas berkesempatan mengajak warga untuk ikut menjaga kemanan dan kebersihan desanya.

Baca Juga:  Patroli Malam Dengan Menyasar ATM Pastikan Situasi Aman

Kunjungan Bhabinkamtibmas disambut baik oleh warga dan juga warga mengucapkan terimakasih karena sudah berkunjung dan peduli terhadap situasi dan kondisi warganya”, ucapnya

Kapolsek Singaraja Kompol A. A. Wiranata Kusuma, S.H., M.M., saat diminta  komfirmasinya menyampaikan “Kunjungan Bhabinkamtibmas ke setiap warganya sangat berguna untuk menumbuhkan tali silaturahmi yang baik kepada masyarakat dan juga dapat mempererat hubungan kerjasama dalam menjaga keamanan dan ketertiban Desanya”, ucap Kapolsek. (Tam)

Baca Juga:  Pastikan Situasi Tetap Kondusif, Unit Sabhara Polsek Seririt Laksanakan Patroli Dialogis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *