Kabupaten Kaur | Detikkasus.com – Bulan Romadhon penuh berkah dan menghadapi lebaran idul fitri berbagai macam upaya modus yang dilakukan untuk meraup keuntungan dan atau pendapatan dengan cara² zolim dan menipu
Kemaren Ada seseorang yang menghubungi kepala desa dan mengatasnamakan dari kepala dinas pekerjaan umum dan mengatakan,ada proyek pembangunan jembatan di desa tanjung beringin pagu anggaran sekira 600 juta rupiah
Lalu oknum tersebut meminta upeti atau sejenis fee proyek kepada kepala desa dan jumlah yang dipinta tidak terlalu banyak anggap² sebagai ikatan pertama tanda jadi proyek dengan jumlah 5 jt rupiah
Kepala desa tanjung beringin kecamatan luas,Ude Ipan Jayadi membenarkan kejadian tersebut,ada yang menelpon dan mengatakan kepala dinas pu kabupaten kaur,dan oknum tersebut meminta uang kepada saya bernilai 5 juta sebagai fee proyek,ia berpesan kepada seluruh kades dan masyarakat kaur supaya lebih berhati² apalagi menyangkut dengan urusan keuangan jangan mudah percaya cek kebenaran informasi,ujar Ipan Jumat 14/03/2025
Rza






