Pj Bupati Aceh Timur, Hadiri Pemusnahan Narkoba Di Mapolres 

Minggu, 13 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Penjabat bupati aceh timur, Amrullah M Ridha. Menghadiri, kegiatan pemusnahan narkoba jenis sabu-sabu sebanyak 5,9 gram di mapolres aceh timur kamis 10/10/2024.

Usai pemusnahan narkoba, pj bupati aceh timur. Mengapresiasi ketegasan polres aceh timur, dalam menekan peredaran narkotika di kabupaten aceh timur.

“Peredaran narkotika semata mata bukan tugas dan tanggung polri, namun tugas kita bersama. Seluruh elemen masyarakat harus bersatu merapatkan barisan mencegah segala bentuk penyalah gunaan narkotika di kabupaten aceh timur. Baik itu pengguna atau pun pengedar,” tegas amrullah.

Baca Juga:  Bhabin Tamblang Bersama Babinsa Laksanakan Sambang dan Pantau Kegiatan Pembagian Pupuk

Pemusnahan yang berlangsung di halaman sat-res-narkoba polres aceh timur ini, turut dihadiri ketua pengadilan negeri idi. Di wakili hakim Tri Purnama, S.H, M.H. Dan-dim 0104/atim, di wakili dan-ramil 16/PDW kapten Inf Noverlan. Waka polres aceh timur Kompol Iswar, S.H; ka.lapas II B idi di wakili kasi binadik Giatja T. Dermawan, S.H, M.H, dan perwakilan BNN kota langsa.

Baca Juga:  Satgas Pendisiplinan Protokol Kesehatan Kavaleri 2 Marinir Gelar Oprasi Gabungan di alun-Alun Besuki, Pasar Mimbaan dan Terminal situbondo

Kapolres mengatakan, barang-bukti didapatkan dari dua tersangka dari wilayah hukum polda sumatera utara. Dan berhasil diamankan pada tanggal 03 agustus 2024, di wilayah hukum polsek darul aman.

Kapolres juga menghimbau kepada masyarakat, agar selalu menjauhkan diri dari narkoba. “Segera laporkan apa bila masyarakat mengetahui, adanya kegiatan penyalah gunaan narkotika ke polres aceh timur.” Terang Nova

Baca Juga:  Satuan Narkoba Polres Kabupaten Humbahas Tangkap Pelajar SMK Miliki Ganja - Detik Kasus Sumut.

Pemusnahan sabu tersebut, dengan cara dimasukkan ke dalam blender. Kemudian ditambahkan cairan pembersih lantai lalu di blender hingga hancur dan larut, selanjutnya. Hasil larutan dari narkotika jenis sabu, di musnahkan dengan cara dimasukkan ke dalam septik tank.

(Pasukan Ghoib/Team Sumber Jubir Pj Bupati Aceh Timur)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru