Kombes Joko Krisdiyanto Tinjau Venue Paralayang PON Aceh-Sumut

Minggu, 15 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jantho |Detikkasus.com -Venue paralayang yang berlokasi di bukit dirgantara, sibreh kecamatan suka makmur kabupaten aceh besar. Baru pertama kali, digunakan untuk kompetisi resmi. Yaitu, pada pekan olah raga nasional (PON) XXI aceh-sumut.

Kombes Joko Krisdiyanto, selaku ka.sat-gas humas operasi PO meurah seulawah 2024—operasi khusus. Untuk pengamanan PON—meninjau langsung, ke lokasi atau venue para atlet paralayang bertanding.

Baca Juga:  SMP YPM 4 BOHAR PERINGATI UPACARA KEMERDEKAAN KE 73

Iya memastikan, keamanan selama pertandingan para layang. Berlangsung aman dan kondusif, begitu juga atlet dan para officialnya.

“Venue paralayang di aceh baru, pertama kali digunakan untuk kompetisi. Namun, semuanya telah disiapkan secara baik untuk PON sejak setahun lalu. Untuk keamanan juga kita pastikan kondusif,” kata Joko. Usai meninjau venue para layang, di sibreh aceh besar sabtu 14 september 2024.

Baca Juga:  FKSB Ajak Ormas Tidak Mudah Tergiur Dengan Ajakan Pemecah Belah Umat

Kata Joko, pertandingan cabang olah raga (cabor) para layang pada PON XXI aceh-sumut. Berlangsung selama 12 hari, mulai 8—19 september 2024.

Baca Juga:  Untuk Sitkamtibmas Kondusif Sat Binmas Laksanakan Kunjungan/DDS

Ca-bor para layang ini, diikuti oleh 88 atlet dari 11 kontingen untuk 4 kategori dengan 8 nomor yang dipertandingkan. Yaitu ketepatan mendarat perorangan, ketepatan mendarat beregu. Ketepatan mendarat tandem, dan _cross country_ udara.

(Jihandak Belang/Ka.Biro Banda Aceh-Aceh Besar/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB