Bhabinkamtibmas Banyupoh Bersinergi Dengan Pecalang Amankan Upacara Pitra Yadnya/Ngaben Warga

Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat hari ini Sabtu 14 Oktober 2017 Pukul 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Banyupoh Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Ketut Sukirta bersinergi dengan pecalang Desa Pakraman Banyupoh melaksanakan pengamanan kegiatan Upacara Pengabenan warga , Karena route Pengabenan menggunakan Jalan Umum sehingga Bhabinkamtibmas melaksanakan Pengamanan dan juga Pengaturan Arus lalu lintas agar tidak menimbulkan kemacetan, dan menghimbau pengguna Jalan agar memperlambat Laju Kendaraannya dan berhati-hati,kegiatan pengabenan menembuh jarak.
2 km yang dihadiri warga lebih kurang 200 orang, sehingga kegiatan berjalan dengan aman tertib dan lancar.

Baca Juga:  Pawas dan Anggota Sambangi SPBU Cek Stok BBM dan Dialogis Dengan Pegawai Serta Berikan Pesan Kamtibmas.

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada ketika dikonfirmasi menjelaskan ” sebagai Bhabinkamtibmas yang merupakan ujung tombak Polri selalu hadir ditengah masyarakat untuk melayani masyarakat yg sedang.melaksanakan pengabenan agar kegiatan pengabenan berjalan dengan aman dan lancar “, demikian penjelasan Kapolsek (Priya).

Baca Juga:  Personil Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan Amankan Anak - Anak Pukang Sekolah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *