Peduli Pendidikan, Bhabinkamtibmas Polsek Birem Bayeun Berkunjung Ke Sekolah Di Desa Binaannya

Kamis, 26 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langsa |Detikkasus.com -Kedekatan anggota Polri khususnya bhabinkamtibmas dengan warga binaannya tidak perlu diragukan lagi, sehingga anak-anakpun merasakan kedekatan dengan kehadiran sosok Bhabinkamtibmas ditengah-tengah mereka.

Seperti halnya yang di lakukan Aipda Herman Bhabinkamtibmas polsek birem bayeun, di sela-sela kegiatannya selesai melaksanakan apel pagi di polsek. Iya seperti biasa melakasanakan kunjungan ke desa binaannya dan kali ini, iya berkunjung ke SDN alue gadeng 2 kecamatan birem bayeun rabu 25/10/2023.

Baca Juga:  Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama PPL Dampingi Pok Tani Basmi Hama Wereng

Dengan sosok yang ramah dan penuh canda dengan disertai senyum khas, iya pun mendatangi siswa/siswi yang sedang bermain. Pada saat jam istirahat belajar, sambil berbincang-bincang dengan siswa/siswi SD terlihat ke akraban. Sosok bhabinkamtibmas dengan siswa/siswi SD, dan sangat dekat serta tidak merasa asing dengan hadirnya sosok bhabinkamtibmas ditengah-tengah mereka.

Baca Juga:  Koramil 0824/23 Wuluhan Karya Bakti TNI Normalisasi Saluran Irigasi Bersama Pok Tani

Pada kesempatan tersebut, Aipda Herman juga selalu memberikan atau memotivasi anak-anak untuk rajin belajar. Agar dapat menggapai cita-cita di masa depan, dan juga harus selalu menghormati guru dan juga orang tua.

Kegiatan seperti ini merupakan kegiatan Bhabinkamtibmas untuk mengetahui perkembangan situasi yang terjadi di wilayah dan mencerminkan kepedulian seorang bhabinkamtibmas terhadap sekolah di wilayah binaannya,” tutur Aipda Herman.

Baca Juga:  Satgas Pangan Polri Cek Harga Bapok Di Babel, Pastikan Stok, Distribusi Dan Harga Aman

Salah seorang guru SDN alue gadeng 2, mengucapkan terima kasih kepada bapak bhabinkamtibmas yang telah meluangkan waktu untuk berkunjung ke sekolah kami.

“Harapannya kegiatan silahturahmi ini, terus berlanjut sehingga dapat terus terjalin keakraban antara bhabinkamtibmas para guru dan siswa siswi di sekolah.

(TR.25/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB