Satono Resmikan Sekolah Dasar Merah Putih di Sambas

Kamis, 21 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMBAS I Detikkasus.com -, Bupati Sambas H. Satono, S. Sos. I. MH meresmikan dua belas gedung Sekolah Dasar (SD) Merah Putih yang dibangun Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) di enam kecamatan wilayah Kabupaten Sambas Provinsi Kalimantan Barat.

Peresmian dua belas sekolah dasar Gedung Merah Putih Program Kementerian PUPR, salah satunya di SDN 09 Sekilah Desa Teluk Pandan Kecamatan Galing. Kamis (21/09/2023).

Baca Juga:  Kapolda Aceh Bersama Pejabat Forkopimda Aceh, Sambut Kedatangan Presiden-RI Di Bandara SIM

“Pemerintah Daerah Kabupaten Sambas mewakili masyarakat Kabupaten Sambas mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada Kementerian PUPR RI, atas dibangunnya sarana pendidikan berupa gedung sekolah, sebanyak 12 sekolah Dasar di 6 kecamatan di berbagai wilayah Kabupaten Sambas” ucapnya.

Diketahui, dua belas gedung SD merah putih di Enam Kecamatan di wilayah Kabupaten Sambas dibangun Kementerian PUPR di Enam kecamatan yaitu SDN 05 Sagu kecamatan Galing, SDN 09 Sekilah Kecamatan Galing, SDN 13 Parit Kongsi Kecamatan Galing, SDN 05 Matang Tarap Kecamatan Jawai Selatan, SDN 01 Sarang Burung Kolam Kecamatan Jawai, SDN 20 Sarang Burung Kolam, Kecamatan Jawai, SDN 11 Semata Hilir Kecamatan Tangaran, SDN 25 Parit Jawai Kecamatan Tebas, SDN 56 Segarau Parit, Kecamatan Tebas, SDN 27 Tebas Sungai, Kecamatan Tebas, SDN 10 Segarau Sungai, Kecamatan Tebas, dan SDN 01 Matang Kuang Kecamatan Tekarang.

Baca Juga:  Polri Peduli, Polsek Keduangadem Polres Bojonegoro Berikan Bantuan ke Warga Penyandang Disabilitas

(Hadysa Prana)

Baca Juga:  Police Go To School di SD dan SMP Parindu Kabupaten Sanggau

Sumber : Humas Kab. Sambas

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB