Wakapolres Cirebon Kota melakukan Pengecekan Langsung Kondisi Ruang Tahanan

Jumat, 11 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon l Detikkasus.com – Guna meningkatkan pengawasan pengamanan pada Ruang Tahanan, Wakapolres Cirebon Kota Kompol Ahmat Troy Aprio S.H.,S.Ik di dampingi Kasat Tahti Ipda M. Taufik S.H,Kasi Dokkes Iptu Jarnadi, Kasi Propam Iptu Sukirno S.H,Ps. Kasi Humas Polres Cirebon Kota Ipda Charis Efendi S.H,serta Pawas SPKT, melaksanakan pengecekan langsung ke Ruang Tahanan Polres Cirebon Kota pada Jumat (11/08/23).

Baca Juga:  Ops Yustisi Gabungan, Laksanakan Amanat Pemerintah

Saat melaksanakan pengecekan ke ruang tahanan, disamping untuk melaksanakan pengawasan melekat (Waskat) terhadap pengamanan tahanan pada Rutan, juga untuk melihat langsung kondisi ruang tahanan, kebersihan, dan kesiapsiagaan anggota dalam pelaksanaan tugas jaga pengamanan tahanan.

Dalam kesempatan tersebut Wakapolres Cirebon Kota Kompol Ahmat Troy Aprio S.H.,S.Ik menyampaikan kepada petugas jaga tahanan untuk selalu memperhatihakan kebersihan ruang tahanan, kondisi ruang tahanan, dan kondisi tahanan.

Baca Juga:  Polisi Amankan Objek Wisata Pada Hari Libur.

“Kebersihan ruang tahanan itu penting agar tahanan sehat, bila ruang tahanan ada yang kurang baik agar segera dilaporkan,” ucap Wakapolres kepada anggota jaga.

Lebih lanjut Wakapolres juga menyampaikan agar kondisi tahanan khususnya kesehatan tahanan agar selalu diperhatikan dan berpesan juga tidak ada kekerasan antar sesama tahanan.

“Jika ada tahanan yang sakit segera laporkan kepada petugas jaga untuk segera di tangani dan di cek kondisinya oleh Dokkes,serta Tidak ada tradisi kekerasan sesama tahanan,Tidak boleh membedakan tahanan baru dan tahanan lama”. Pungkas Kompol Ahmat Troy

Baca Juga:  Jadikan Sepak Bola Indonesia Lebih Baik, Polri dan PSSI Sikat Mafia Skor

Adapun tahanan yang ada di rutan Polres Cirebon Kota dalam keadaan sehat dan lengkap,Selama kegiatan berlangsung situasi berjalan dengan aman dan kondusif.

(Amy)

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB