Bawa Pulang 3 Medali, Petugas Rutan Kelas I Bandung Ikuti Kejuaraan Dunia Kempo

Sabtu, 29 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG| Detikkasus.com – Kabar baik didapatkan oleh Rumah Tahanan Negara Kelas I Bandung saat salah satu Petugas Juara Rutan Kelas I Bandung, Helga Agida, berhasil mendapatkan tiga medali saat bertanding dalam Kejuaraan Dunia World Kempo Championship yang berlangsung di Caldas da Rainha, Portugal.

Baca Juga:  Ngopi Bareng Gus Fat, Ketua Papdesi Jombang

Helga Agida yang telah bertugas di Rutan Kelas I Bandung sejak tahun 2017 berhasil terpilih menjadi salah satu perwakilan Indonesia untuk unjuk kemampuan bersama 55 Negara Peserta dalam Kejuaraan Kempo Dunia tahun 2023. Helga berhasil ikut mengharumkan nama Ibu Pertiwi setelah berhasil mendapatkan satu medali perak dan dua medali perunggu untuk tiga kategori yang ia ikuti.

Baca Juga:  Bhabinkamribmas Menghadiri Undangan Upacara Agama, Sekaligus Jalin Silaturahmi

Medali perak berhasil didapatkan dalam kategori ‘Syncronic’ sementara medali perunggu didapatkan dalam kategori ‘Self Defence’ dan ‘Kata Perorangan Putra’.

Baca Juga:  Selalu Berada Ditengah Masyarakat Untuk Jaga Kamtibmas Kondusif

Keluarga Besar Rutan Kelas I Bandung mengucapkan elamat atas prestasi pencapaian luar biasa yang sudah didapatkan semoga semakin menjadi semangat untuk meraih prestasi selanjutnya. (Iyan)

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru