Pemkab Tanjabbar Gelar Bimtek Kasubbag Keuangan dan Bendahara Pengeluaran Tahun 2023

Senin, 13 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Dalam upaya meningkatkan mutu tata kelola keuangan daerah, Pemkab Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bagi Kasubag Keuangan dan Bendahara Pengeluaran Tahun 2023, Senin (13/03/23).

Kegiatan yang dilaksanakan di Hotel Grand Ar Riyadh Kualatungkal dari 13 – 16 Maret 2023 tersebut menghadirkan narasumber Sueb Cahyadi dari perwakilan BPKP Provinsi Jambi, serta dihadiri Asisten Administrasi Umum, Kepala BKPSDM dan para peserta Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah di lingkungan Pemkab Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga:  Siap Berinvestasi, Keind Gelar Business Trip to Bojonegoro Selama 3 Hari

Sebelum membuka secara resmi kegiatan tersebut, Bupati Tanjabbar melalui Sekretaris Daerah Ir. H. Agus Sanusi, M.Si menyampaikan, pengelolaan keuangan daerah merupakan salah satu bagian penting dalam pemerintahan.

Baca Juga:  Kesbangpol gelar Kegiatan Coffe Morning bersama Aliansi Media, LSM serta Ormas

“Mengingat pentingnya momentum bimtek ini, saya berharap saudara-saudara dapat mengikuti Bimtek ini dengan baik, keikutsertaan peserta dalam setiap materi dan kegiatan akan menunjukkan keseriusan dan kedisiplinan saudara,” tutur Sekda

Baca Juga:  Desa Pasar Baru Nasal, Melaksanakan Program Nasional

Selanjutnya, kepada seluruh peserta bimtek Sekda meminta agar dapat mengikuti kegiatan ini dengan baik dan serius, karena akan mendapatkan pencerahan secara detail terkait pengelolaan keuangan daerah dari narasumber yang memang ahli di bidangnya.

(BEN)

Berita Terkait

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:57 WIB

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB