Curi Sawit Milik PTPN 1, Pria Ini Diamankan Ke Polsek Cot Girek

Sabtu, 4 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhoksukon |Detikkasus.com -Kepolisian Sektor Cot Girek Polres Aceh Utara mengamankan seorang pria berinisial JHS, 28 tahun warga setempat atas dugaan melakukan pencurian buah sawit milik PTPN 1 cot girek jumat 03/03/2023.

Kapolres aceh utara akbp pol. Deden heksaputera S, S.I.K melalui kapolsek cot girek ipda pol. Agus maulizar kepada Tribratanews menyampaikan jika pihaknya turut mengamankan barang bukti 25 tandan buah sawit serta 1 mobil pikup suzuki Carry yang digunakan mengangkut sawit yang dicuri.

Baca Juga:  Satgas Covid-19 Desa Golan Bersama Babinsa dan Bhabinkamtibmas Berikan Sosialisasi Pembelajaran Tatap Muka Bagi SDN Golan I

“Ada saksi yang merupakan karyawan PTPN yang melihat pelaku ini mengangkut buah sawit milik PTPN 1 cot girek di afdeling 3 gampong beurandang Dayah yang sebelumnya ditumpuk di pinggir jalan,”ujar ipda pol. Agus.

Pihak keamanan PTPN kemudian mengamankan pelaku lalu menyerahkannya ke polsek cot girek. Akibat kejadian tersebut PTPN 1 cot girek mengalami kerugian yang ditaksir mencapai Rp2.200.000.

Baca Juga:  Personel Operasi Patuh Bagikan Brosur Tertib Berlalu Lintas

“Kini pelaku dan barang bukti sudah ditahan di mapolsek cot girek untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.”Ungkap kapolsek ipda pol. Agus maulizar.

Lebih lanjut, kapolsek juga mengimbau masyarakat khususnya masyarakat di kecamatan cot girek untuk sama2 menjaga perkebunan PTPN1 cot girek yang merupakan badan usaha milik negara (bumn).

Baca Juga:  Kapolres Aceh Tamiang Kembali Meninjau Ketahanan Pangan Di Tanjung Seumentoh 

“Jika Masyarakat melihat atau pun mengetahui dan mendapati orang atau pun pihak-pihak yang melakukan pencurian agar segera melaporkan ke layanan kepolisian 110 secara gratis atau pun ke layanan whatsapp kapolsek cot girek di nomor 085380854949, agar dapat ditangani dengan cepat.” Pinta ipda pol. Agus maulizar.

(Pasukan Ghoib/Rasyidin/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB