Kodim 1202/Skw Laksanakan Tar Tersebar TA 2022

Rabu, 30 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Singkawang l Detikkasus.com – 
Guna meningkatkan pengetahuan dan kemampuan Aparat Komando Kewilayahan (Apkowil) dijajarannya, Kodim 1202/Singkawang gelar kegiatan penataran tersebar TA 2022 bertempat di Aula Makodim 1202/Skw, Jalan Alianyang, Kota Singkawang Kalbar,Rabu (30/11/22).

Kegiatan dibuka oleh Kasdim 1202/Skw, Mayor Inf Sugiyono. Diikuti oleh para Babinsa jajaran Kodim Singkawang. Diharapkan melalui kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan, ketrampilan dan kemampuan para Apkowil dalam melaksanakan tugas Binter di wilayah binaan.

Baca Juga:  Partisipasi di Hari Bakti Radio, Prajurit Kodam XII/Tpr Ikuti Donor Darah di RRI

Mewakili Dandim, Kasdim 1202/Skw Mayor Inf Sugiyono menyatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk membekali personel Apkowil, agar mampu menghadapi berbagai tantangan ke depan yang semakin kompleks. Karena Babinsa merupakan ujung tombak dalam pelaksanaan Binter di wilayah.

Baca Juga:  Petugas Gabungan Merazia Sejumlah Tempat Keramaian di Lamongan

Setelah menerima materi, Kasdim Singkawang berharap para Babinsa jajaran mampu mengaplikasikan seluruh materi yang diberikan. Untuk itu para peserta agar menyimak materi dengan baik sebagai bekal pengetahuan yang nantinya direalisasikan dilapangan.

Baca Juga:  Pangkogabwilhan I Kunjungi Kodam XII/Tpr

“Kuasai seluruh materi yang diberikan, agar program ini benar-benar bermakna, untuk mendukung pelaksanaan tugas kalian sebagai Babinsa,” tegas Kasdim Singkawang.

(Hadysa Prana)

Sumber : Pendam XII/Tpr

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB