Danpuslatpurmar 3 Grati Sambut Kunjungan Komandan Korps Marinir

Selasa, 8 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com |Pasuruan

Komandan Pusat Latihan Pertempuran Marinir (Danpuslatpurmar) 3 Grati Letkol Marinir Kartika Wijaya Setyawan S.H., M.A.P., M.Han, menyambut kunjungan Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto dan pejabat utama Korps Marinir, bertempat di Kesatrian FF Tanjung Puslatpurmar 3 Grati Pasuruan, Selasa (08/11/2022).

Baca Juga:  Sinergitas Pelatih Puslatsus Kolatmar dan AAL Dalam Lattek Menembak Pistol Taruna Angkatan 69

Kedatangan Dankormar dan pejabat utama Korps Marinir di Kesatrian FF Tanjung Puslatpurmar-3 Grati tersebut dalam rangka Pembekalan kepada Perwira Remaja Tandiktukpa Angkatan LII dan Perwira Remaja Tandiktukpakat Angkatan II Korps Marinir TA. 2022, diawali menerima Jajar Kehormatan serta laporan Danpuslatpurmar 3 Grati.

Baca Juga:  DANREM 082/CPYJ PIMPIN LANGSUNG BERSIH-BERSIH SUNGAI

Usai memberikan pembekalan ke Perwira Remaja, Dankormar beserta pejabat utama Korps Marinir melaksanakan tanam pohon Tabebuya dan Klengkeng merah didalam Kesatrian Puslatpurmar 3 Grati.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut : Dankolatmar Kolonel Marinir I Made Sukada S.E., Aspers Dankormar Kolonel Marinir Arif Handono, Asintel Dankormar Kolonel Marinir Ena Sulaksana, Danlanmar Sby Kolonel Marinir Idi Rizaldi, Koorsmin Kormar Kolonel Marinir Rofik, Kadisminpers Kormar Kolonel Mar Prasetyo Pinandito, Kasubdis Penum Kormar Letkol Mar Hertanto, Perwira Staf Mako Kolatmar & Danpuslatsus Mayor Marinir Empri Airudin.

Baca Juga:  Babinsa Turun Langsung Ke Lokasi Rumah Penduduk Dalam Pendataan RTLH.

(AR)

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB