Polsek Tamiang Hulu Bersama Masyarakat Membangun Posko Pengungsi Banjir

Selasa, 1 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh tamianh |Detikkasus.com — Kapolsek Tamiang Hulu Ipda Rudiono, S. Sos, bersama Kapos Pol Bandar Pusaka Aipda Nurasman dan masyarakat, mendirikan posko pengungsi serta mendirikan dapur umum untuk para korban banjir yang terletak di Dusun Sidorejo Kampung (Desa) Babo Kecamatan Bandar Pusaka, Aceh Tamiang, senin 31/10/2022.

Baca Juga:  Panwascam Nibong Lantik 20 Panitia Panwaslu Kelurahan/ Desa (PKD)

Kapolres Aceh Tamiang AKBP Imam Asfali S.I.K, melalui Kapolsek Tamiang Hulu Ipda Rudiono, S. Sos mengatakan, saat ini kami bersama masyarakat Kampung Babo mendirikan Posko pengungsian serta dapur umum untuk korban banjir.

“Selain itu Polsek Tamiang Hulu juga memberikan bantuan berupa sembako kepada korban banjir,” ucap Ipda Rudiono.

Baca Juga:  Pastikan Aman, Kapolres Ponorogo Hadiri Tes Kenaikan Sabuk Hijau ke Putih PSHT Ranting Sampung

Lanjutnya, kegiatan ini bertujuan sebagai tempat pengungsian para korban banjir serta semoga posko ini juga bermanfaat sebagai dapur umum serta pasokan bantuan lainnya bagi masyarakat.

Sampai berita ini di rilis, ketinggian debit air di Kampung Babo Kecamatan Bandar Pusaka lebih kurang 1 Cm atau sepinggang orang dewasa.

Baca Juga:  Dugaan Peredaran Narkotika Jenis Sabu Semerbak di Kecamatan Nisam - Aceh Utara

Ini merupakan bentuk kepedulian terhadap sesama, Mudah-mudahan dengan kegiatan ini dapat membantu masyarakat yang sedang tertimpa musibah. Pungkasnya.

(Bung Purba/Sumaryo Humas Polres Aceh Tamiang)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru