BPBD Bojonegoro Imbau Masyarakat Waspadai Angin Kencang dan Petir

Selasa, 18 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro l Detikkasus.com – Cuaca ekstrem menjadi salah satu ancaman yang mesti diantisipasi oleh masyarakat. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bojonegoro mengimbau agar masyarakat selalu waspada dan memantau perkiraan cuaca jika hendak melakukan aktivitas luar rumah.

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro melepas keberangkatan sukarelawan PMI

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bojonegoro, Ardhian Orianto menyampaikan bahwa saat ini Bojonegoro mengalami musim pancaroba dan bersiap menghadapi bencana Hidrometeorologi basah. Diperkirakan akan terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga tinggi disertai angin kencang dan petir.

Baca Juga:  Paguyuban Peternak Rakyat Bojonegoro 'Ngadu' ke Komisi B

“Masyarakat diharapkan waspada dan selalu berhati-hati apabila turun hujan,” ungkapnya.

Apabila dalam perjalanan, lanjuta Ardhian, masyarakat diimbau untuk berhenti dan mencari tempat berlindung yang aman dan hindari pohon serta bangunan yang tinggi. Warga juga perlu mewaspadai bangunan rumah yang lapuk.

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro Pimpin Sertijab 5 Kapolsek.

“Selalu memantau situasi dan berkoordinasi dengan pemerintah desa, kecamatan dan BPBD. Juga memantau prakiraan cuaca yang disampaikan oleh BPBD dan BMKG,” pungkasnya. (Andri)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB