Ikon Pengawasan Bawaslu Kota Cirebon “Kentongan”

Selasa, 21 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon l Detikkasus.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat, menjadikan “kentongan” sebagai ikon dalam rangka pencegahan, pengawasan, dan penindakan pelanggaran proses Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Ketua Bawaslu Kota Cirebon Joharudin mengatakan, bahwa kentongan, ini kita jadikan ikon Bawaslu Kota Cirebon pada tahapan pengawasan Pemilu 2024.

Baca Juga:  Bupati Hadiri Peringatan Haul MT AL Hidayah Desa Teluk Sialang

“Pada peluncuran tahapan pengawasan, Bawaslu Kota Cirebon memukul kentongan sebagai simbol dimulainya tahapan pengawasan Pemilu 2024,” kata Joharudin, Selasa (21/6/2022) siang di Kota Cirebon.

Joharudin mengatakan, pihaknya sudah mengikuti rangkaian agenda peluncuran tahapan pengawasan, seluruh Indonesia dipimpin langsung Ketua Bawaslu RI beberapa waktu lalu.

Baca Juga:  Buka Gebyar Dikmas dan Paud, Wabup Ayu: Semua Warga Berhak Mendapatkan Pendidikan

“Pesan Ketua Bawaslu RI berkaitan dengan peluncuran, memastikan bahwa kami siap mengawal Pemilu 2024,” kata Joharudin.

Joharudin memastikan jajaran Bawaslu Kota Cirebon, harus siap untuk melakukan pencegahan, pengawasan dan penindakan sengketa, pada Pemilu 2024, agar Pemilu berjalan sukses.

Baca Juga:  Kodim 0104/Aceh Timur Gelar Komunikasi Sosial Dengan Aparat Pemerintah Tahun 2023

Menurutnya, Bawaslu akan menjaga pelanggaran dari penyelenggara, peserta, ataupun pihak-pihak yang masuk dalam undang-undang untuk bersikap netral, mulai dari ASN, dan TNI-Polri.

“Pencegahan segala bentuk pelanggaran, kami menjaga netralitas. Sebagaimana visi Bawaslu, kami ingin menjadi lembaga terpercaya dalam mengawal Pemilu yang berintegritas,” kata Joharudin. (Sadi)

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru