Sijago Merah Lahap 6 Kios di Pasar Kelurahan Pulau Burung

Kamis, 5 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indragiri Hilir l Detikkasus – Kembalinya Sijago merah Hanguskan 6 kios di Pasar Parit Satu, Kelurahan Pulau Burung, Kecamatan Pulau Burung habis terbakar, pada Kamis (5/5/2022) sekitar pukul 05:00 wib.

Kebakaran tersebut dikatakan Kepala Damkar Inhil, Eddiwan Shasby disebabkan oleh arus pendek listrik.

Baca Juga:  Banjir dan Longsor Kembali Terjadi di Jawa Barat, Rumah - Jalan Rata dengan Tanah.

“Penyebabnya diduga dari arus pendek listrik,” kata Eddiwan Shasby.

Saat ini pihak terkait juga masih mendata para pemilik kios yang terbakar.

“Kerugian juga masih dalam penyelidikan. Tidak ada korban jiwa atas peristiwa ini,” paparnya.

Baca Juga:  Polisi, Damkar dan Warga Berjibaku Padamkan Api yang Menghanguskan Lima Ruko 

Pemadaman dilakukan oleh Pemadam Perusahaan setempat.

“Dengan sumber air dari sungai dan peralatan mesin pemadam dari Perusahaan serta peralatan lainnya dari masyarakat. Sekitar setengah jam kemudian api dapat dipadamkan,” ujar Eddi.

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro Ankat Bicara Minta PSHT Bojonegoro Tidak Terpengaruh Peristiwa di Surabaya | Reporter : Zainul Arifin

Menurutnya, kebakaran diketahui saat beberapa warga hendak berbelanja, namun melihat api muncul dari kios ikan yang menggunakan banyak freezer (mesin pendingin), lalu api membesar dan menyambar ke kios sekitarnya. (Indra)

Berita Terkait

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada
Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah
*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*
Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang
Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Breaking News: Truk Molen Terpuruk, Lalin Menuju Pelabuhan Roro Macet
Pilkada Kota Semarang Memanas, Pengamat: Jaga Kedamaian, Hindari Perpecahan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:12 WIB

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Rabu, 13 November 2024 - 18:27 WIB

Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah

Rabu, 13 November 2024 - 00:36 WIB

*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*

Senin, 11 November 2024 - 06:04 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang

Minggu, 10 November 2024 - 19:46 WIB

Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB