Pemerintah Fokus Majukan Pariwisata di Nias Tingkatkan Perekonomian Warga

Kamis, 28 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias l Detikkasus.com –  Pemerintah Kabupaten Nias tetap fokus melakukan pembenahan- pembenahan pariwisata terutama dalam infrastruktur agar mudah dijangkau oleh wisatawan.

Kepala Dinas Pariwisata, Fanolo Laoli melalui Sekretaris Blasius Laia kepada jurnalis koran SIB Normalius Gori, Selasa (24/4/2022) menjelaskan, saat ini pihaknya tidak ada anggaran akibat pandemi. “Kita sedang menyampaikan proposal di tingkat provinsi dan Kementerian Pariwisata,” ujarnya.

Baca Juga:  Pemkab Cirebon Gempur Peredaran Rokok Cukai Ilegal lewat Kesenian Wayang Kulit

Jika proposal disetujui, jelasnya, pihaknya akan melakukan pembenahan di berbagai ikon pariwisata di Kabupaten Nias, salah satunya Pantai Somi, Pantai Bozihona, Pantai Tagaule, dan Mbomboaukhu untuk mempercepat peningkatan perekonomian warga.

Baca Juga:  2 Tahun Memerintah, Gubernur sumut diduga Gagal Menerjemahkan Visi Sumut Bermartabat.

Menurutnya, saat ini empat ikon pariwisata di Nias sudah mulai ramai dikunjungi wisatawan. ” Jadi, harapan kami kepada masyarakat agar tetap menjaga dan melestarikan ikon wisata di tempat ini,” katanya Mengakhir (TMZ)

Baca Juga:  Bupati Nias Tinjau Pengeboran Sumber Permandian Air Panas Mbombo Aukhu.

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB