Wow!! Lansia 90 Tahun Warga Kadungrejo – Baureno Ini Ikuti Vaksinasi Booster

Sabtu, 16 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro l Detikkasus.com – Ada Pelajaran menarik yang patut kita petik, dari kesadaran seorang Lansia bernama Wariyo berusia 90 tahun warga RT. 21. RW. 10 Dusun Karanglo Desa Kadungrejo Kecamatan Baureno Kabupaten Bojonegoro Provinsi Jawa Timur dengan tanpa rasa ragu mengikuti vaksin booster di Masjid Al Fadilah Dusun/Desa setempat usai shalat Terwaih. Jumat (15/4).

Kulo mboten Wedi, wong Pemerintah nganjurno Vaksin kangge njogo sehat Ben gak kenek virus Corona (Saya tidak takut karena Pemerintah menganjurkan Vaksin untuk menjaga kesehatan agar terhindar dari virus Covid-19_red)”, aku Wariyo saat diwawancari detikkasus.com di serambi Masjid Al Fadilah usai divaksin. (15/4) malam.

Baca Juga:  Wow..Aset Desa Lebih Tertib Dengan..

Senada, Marsan(62) warga RT.22 RW.10 Dusun Karanglo Desa setempat mengatakan, dirinya mengikuti vaksinasi mulai dosis 1 dan 2 serta booster tidak mengalami keluhan apa-apa.

Baca Juga:  Komite SMAN 1 Wringinanom Gelar Rapat Bersama Wali Murid 

“Bahkan, saya sehat kok mas”, ujarnya.

Selain lansia, ada juga anak-anak, remaja dan dewasa juga tampak antusias mengikuti vaksinasi. Dari keterangan yang berhasil dihimpun detikkasus.com, ada sebanyak 66 orang mengikuti vaksinasi mulai dari dosis pertama, kedua dan booster.

Sementara itu, Kepala Desa Kadungrejo, Bambang Suwanto mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi antusias warganya dalam mengikuti vaksinasi.

Baca Juga:  HUT ke-6 Media Suara Bojonegoro Berbagi Sembako

“Alhamdulillah, antusias warga kami patut diacungi jempol. Bahkan, ada warga kami lansia berusia 90 tahun masih mau dan sadar mengikuti vaksinasi”, ucap Kades dikutip detikkasus.com (25/4) malam.

Ia berharap, warganya terhindar dari pandemi Covid-19.

“Saat ini warga Kadungrejo sudah lebih 85 persen tervaksin”, tutup kades Bambang. (Imam)

Berita Terkait

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:57 WIB

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB