Babinsa di Lamongan Bantu Warga Urug Jalan Makam

Sabtu, 26 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan l Detikkasus.com – Babinsa Desa Brengkok, Sertu Sudirkan melaksanakan karya bakti bersama masyarakat Dusun Plembon Desa Brengkok Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan Jatim dalam rangka pengurugan jalan menuju makam desa dengan pedel sepanjang 100 m dan lebar 2 m, Sabtu (26/03/2022).

“Tujuan diadakannya pengurugan jalan makam ini guna memudahkan saat pelaksanaan proses pemakaman, sebab jika kita biarkan maka akan mengganggu sekali, terkait jalanan masih licin dan ini bisa membahayakan bagi warga utamanya para pembawa keranda jenazah, ” ungkap salah seorang warga setempat Sutarman.

Baca Juga:  Kodim 0812 Lamongan bersama SNL Gelar Halal Bihalal dan Sarasehan

Dalam kesempatan tersebut Babinsa Sertu Sudirkan juga membenarkan, “bahwa selama ini jalan kurang perhatian serius, berkat koordinasi dengan para Ketua RT dan ketua RW setempat, maka pengurugan jalan makam ini akhirnya bisa terealisasi dengan baik, hal ini berkat dukungan semua pihak termasuk warga desa setempat, kata Sertu Sudirkan.

Baca Juga:  Kodim 0812 Lamongan Gelar Vaksin Tahap ke-2 untuk Masyarakat

Atas upaya Babinsa tersebut masyarakat sepakat memperbaiki jalan ini dan selanjutnya akan merawat secara terkoordinir oleh ketua RT, dengan jadwal perawatan sebulan sekali, sehingga jalan akan memiliki masa pakai yang cukup panjang. Fungsi lain pengurukan jalan ini juga menghubungkan antara desa dengan area pesawahan milik warga, hal ini terkait semakin dekat dengan masa panen padi agar jalan bisa digunakan sebagai mobilisasi dan transportasi hasil panen. (Imam)

Baca Juga:  Rapat Kerja Unit Pencegahan dan Pemberantasan (UPP) Sapuh Bersih Pungutan Liar (Sebar Pungli) Kabupaten Mojokerto Tahun Anggaran 2018.

Sumber: Pendim0812 Lamongan

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB