Cuaca Ekstrim, Bupati Kaur Menghimbau FKPD Harus Siaga

Bengkulu l Detikkasus.com – Ahir-ahir ini cuaca di Kabupaten Kaur, Provinsi Bengkulu, kurang bersahabat.

Bupati Kaur H. Lismidianto SH.MH melalui Kepala BPBD Kabupaten Kaur Ujang Syafiri menyampaikan, dalam menghadapi cuaca ektrim perlu sinergisitas antara semua elemen pemerintah, masyarakat, dan dunia usaha, Jumat (8/10/2021).

Baca Juga:  Bank Bengkulu Menyerahkan Bantuan kepada Pemerintahan Kecamatan Luas

Bupati Kaur H. Lismidianto.SH.MH menyampaikan, kepada seluruh FKPD bersama masyarakat untuk selalu siaga terutama dalam mengantisipasi bencana.

Baca Juga:  Layananan Vaksinasi Dinkes Kaur Siapkan Anggaran 3.1 Miliar

“FKPD diharapkan, selalu mensiagakan peralatan supaya masyarakat merasa lebih nyaman,” ujar Ujang Syafiri. (Rza)

Baca Juga:  Pelarangan Ekspor BBL, Diharap Dapat Mendorong Budidaya Lobster dan Peningkatan Ekonomi Kaur.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *