Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang Dampingi Kelompok Tani Desa Torongrejo

Senin, 21 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malang l Detikkasus.com – Melalui Program Mahasiswa Mengabdi (PMM), Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang Dampingi Kelompok Tani Desa Torongrejo Dalam Pelaporan Pajak WP OP di Era Pandemi

Universitas Muhammadiyah Malang membentuk Program Mahasiswa Mengabdi (PMM) dimana program ini merupakan bentuk pengabdian kepada masyarakat yang sebagai pengganti program KKN reguler yang terhambat karena adanya pandemi. PMM dibentuk dalam kelompokk yang beranggotakan lebih sedikit dari KKN Reguler, dimana hal ini dilakukan untuk mematuhi protokol kesehatan pada era pandemi.

Baca Juga:  Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Polres Batu.

Kali ini, Tim PMM Mitra Dosen yang dibimbing langsung oleh Aviani Widyastuti SE., Ak., CA., M.SA dan Tri Wahyu Oktavendi, SE., M.SA, melakukan pengabdian kepada kelompok tani yang tergabung dalam GAPOKTAN Torongmakmur, Desa Torongrejo, Kec. Junrejo, Kota Batu. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 21 Juni 2021. Tim PMM Mitra Dosen yang beranggotakan 4 mahasiswa jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis ini melakukan kegiatan pendampingan pelaporan pajak Wajib Pajak Orang Pribadi dari kelompok tani GAPOKTAN Torongmakmur.

Baca Juga:  Oknum Sales Diduga Gelapkan Uang Perusahaan Begini Nasibnya Sekarang

Pendampingan pelaporan pajak secara online ini dilakukan karena adanya pandemi sehingga kelompok tani merasa kesulitan untuk melaporkan pajak yang biasanya mereka lakukan dengan mendatangi langsung KPP kota Batu. Dengan bantuan tim relawan pajak dari Universitas Muhammadiyah Malang, Tim PMM Mitra Dosen memberikan materi serta turun tangan untuk melakukan pendampingan pelaporan pajak untuk setiap anggota kelompok tani GAPOKTAN Torong Makmur (pelaporan wajib pajak orang pribadi). Pendampingan dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan dimana tersedia masker, tempat cuci tangan, serta hand sanitizer pada lokasi pendampingan. Materi disampaikan dengan jelas dan seringan mungkin agar anggota kelompok tani dapat memahami sepenuhnya nantinya diharapkan mampu untuk melakukan pelaporan secara mandiri pada tahun–tahun berikutnya. (Red)

Baca Juga:  Tokoh Agama Kabupaten Gresik Tolak Seruan "People Power" Demi Kondusifitas Wilayah Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru