Jelang Puasa Ramadhan Tempat Hiburan Malam / Cafe Dirazia”.

Jumat, 9 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sidoarjo | Detikkasus.com

Menjelang datangnya Bulan Ramadhan, Kamis (8/4/2021) malam, Polresta Sidoarjo dan jajaran menggelar Operasi Cipta Kondisi dengan sasaran cafe serta tempat hiburan malam.

Operasi Cipta Kondisi jelang Ramadhan, seperti yang dilakukan di beberapa cafe dan tempat hiburan malam di wilayah Krian, Sidoarjo Jawa timur, Personel gabungan dari Polri, TNI dan Satpol PP mendapati sejumlah pengelola cafe maupun tempat hiburan yang melanggar protokol kesehatan Covid-19.

Baca Juga:  Polres Melawi Adakan Lomba Adzan dan Wudhu Tingkat Anak - Anak Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-72.

“Selain ada pengelola yang melanggar, juga ada pemandu karaoke dan pengunjung yang melanggar ketentuan protokol kesehatan. Penindakan atau sanksi untuk mereka juga sudah diberikan,” ujar Kapolsek Krian Kompol Mukhlason, Kamis (8/4/2021).

Lebih lanjut Kapolsek Krian, menyampaikan ada satu orang yang saat ini masih dicari saat dirazia dia pura-pura pingsan setelah dibawa ke RS untuk diperiksa Medis ternyata menghilang (Melarikan diri) Ditengarai satu orang tersebut dimungkinkan ada sesuatu yang disembunyikan atau ketakutan.

Baca Juga:  Sambang Desa, Aiptu Made Sudida Rangkul Warga Jaga Kamtibmas Desa

Terkait dengan pelaksanaan Operasi Cipta Kondisi jelang Ramadhan ini, Ps. Kasubag Humas Polresta Sidoarjo Ipda Tri Novi Handono menjelaskan bahwa operasi bakal rutin digelar. Tujuannya untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dalam beribadah Puasa Ramadhan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Panji Anom Melaksanakan Kunjungan Ke Rumah Warga Binaan

Serta demi terwujudnya situasi kamtibmas di Kabupaten Sidoarjo selalu aman dan kondusif. Karenanya dihimbau para pengelola tempat usaha, cafe maupun tempat hiburan agar menghormati umat muslim yang menjalankan Puasa Ramadhan. (R474).

Berita Terkait

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024
KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:30 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:07 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB