Bukti Selain Halal, Vaksin Covid-19 Juga Aman

Senin, 8 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN I detikkasus.com – Sebagai upaya pencegahan dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Korem 081/DSJ kembali melanjutkan pemberian vaksinasi Covid-19 tahap 1 kepada anggota.

Pada gelombang ke 2 ini, vaksinasi tersebut diberikan kepada 87 anggotanya, dari total keseluruhan hingga hari ini sebanyak 187 anggota Korem 081/DSJ telah menerima vaksin.

Baca Juga:  Danramil 0824/02 Arjasa Turun Tangan Buka Akses Jalan.

Salah satu penerima vaksin Covid-19 tahap 1 hari ini yaitu Kapenrem 081/DSJ, Kapten Arm Nurwahyu Sujatmiko, A.Md. Ditemui selesai menerima vaksin, ia mengaku senang dan bersyukur telah menerima vaksin tersebut.

“Alhamdulillah, hari ini saya telah menerima vaksin. Saya merasa senang dan tidak terasa sakit seperti yang kebanyakan orang takutkan,” katanya di Rumah Sakit DKT Madiun, Jalan Pahlawan No.79, Kelurahan Kartoharjo, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun, Senin (8/3/2021).

Baca Juga:  Satuan Reserse Narkoba Polres Langkat Amankan Tiga Orang Laki - Laki Diduga Terkait Narkoba.

Ditanya dampak yang dirasakan setelah menerima vaksin, Kapenrem mengaku jika vaksin yang diberikan tidak berpengaruh terhadap tubuhnya, baik seperti pusing maupun lemas.

Menurutnya hal itu membuktikan, jika vaksin yang telah diberikan itu, selain halal tentunya juga aman. Untuk itu ia mengajak kepada masyarakat untuk tidak takut divaksin dan dapat mensukseskan program tersebut.

Baca Juga:  Dandim 0824 Jember Hadiri Upacara Hari jadi Kabupaten Jember Ke 90, Dirgahayu Kabupaten Jember

Kapenrem juga mengingatkan, meskipun telah menerima vaksin, nantinya masyarakat diharapkan tetap patuh dan disiplin dalam menjalankan protokol kesehatan Covid-19.

Tep : Arw / Anang Sastro.

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB