Bhayangkari Ranting Sooko Peduli Penghijauan

Selasa, 14 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Ponorogo – Ny Noor Supardi Ketua Bhayangkari Ranting Sooko turut mendukung kegiatan gerakan peduli penghijauan yang dicanangkan Kapolri beberapa saat yang lalu dengan melaksanakan penanaman pohon di Polsek Sooko Polres Ponorogo, Minggu (12/1/2020).Dalam kegiatan yang dilakukan Bhayangkari Ranting Sooko tersebut, diikuti oleh seluruh pengurus Ranting maupun anggota.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Sambangan Sambangi CV Penkalis yang Bergerak dalam Pencatatan Listrik

Tanaman-tanaman jenis buah-buahan seperti buah durian, nangka, petai maupun jambu yang menjadi obyek dalam penanaman tersebut yang ditanam di depan maupun sekitaran Mako Polsek Sooko .

Baca Juga:  Polsek Slahung Polres Ponorogo Lakukan Patroli Torn Bagi Bagi Air Bersih

Dalam kesempatan tersebut, Ny Noor Supardi Ketua Bhayangkari Ranting Sooko ikut menanam satu pohon berbuah untuk selanjutnya dilakukan penanaman-penanaman di lokasi berbeda.

”Kita tanam tanaman yang berbuah harapanya bisa dinikmati anak cucu kita nantinya, juga selain itu dalam upaya pelestarian alam dan ekosistemnya sehingga sekitaran Mako Polsek Sooko kelihatan asri dan rindang kaya akan oksigen serta ikut mensukseskan program Bapak Kapolri,”ucap Ny Noor Supardi Ketua Bhayangkari Ranting Sooko dalam acara tersebut.

Baca Juga:  Mengumbar Aurat Termasuk Perbuatan Yang Mendatangkan Laknat

(Hs/Anang Sastro).

Berita Terkait

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua
Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke
Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 06:51 WIB

Ratusan Masyarakat Papua, Demo Tolak Program Transmigrasi Ke Papua

Kamis, 7 November 2024 - 06:50 WIB

Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke

Rabu, 6 November 2024 - 08:39 WIB

Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Berita Terbaru