Daihatsu Xenia Terbakar Di Pintu Tol Sidoarjo

Senin, 13 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com,Sidoarjo,Telah terjadi ada Laka tunggal mobil terbakar diwilayah hukum Polresta Sidoarjo pada hari sabtu tanggal 11/01/2020 sekira jam pukul 20.30 wib dijalan raya Jati tepatnya sebelah selatan simpang Tol Jati Kecamatan Sidoarjo Kabupaten Sidoarjo.

Awal kronologis kejadiannya,sekitar pada jam 20.30 wib dijalan raya tersebut diatas mobil Daihatsu Xenia No.pol W 1416 RR berjalan dari arah selatan ke utara,tiba tiba saat melintas mobil tersebut terdengar suara letupan seperti suara bom yang meledak, dan lalu terlihat kepulan asap di kap mesin depan sebelah kanan.

Baca Juga:  Bupati Muaro Jambi Hadiri Musrembang RKP 2019 di Hotel Grand Sahid Jakarta

Akhirnya mobil berhenti dan berusaha memadamkan api menggunakan appar juga dibantu petugas Tol serta bantuan Hidran Lippo Plasa dan 2 unit PMK untuk memadamkan api yang keluar dari kap mobil Xenia itu.Setelah berusaha api dipadamkan tampak hancur lebur mobil Xenia itu.

Baca Juga:  Babinsa Ramil 0816/13 Menghadiri Rapat Musrenbang Desa Tahun Anggaran 2020  

“Inisial identitas pengemudi diketahui ,kendaraan mobil Xenia No Pol. W 1416 RR bernama Suyadi, umur 46 tahun,laki-laki, Swasta,beralamat Perumtas III Blok P-5 /21 Rt 19/Rw 05 Desa Kepuhkemiri Kecamatan Tulangan Kabupaten Sidoarjo.

Alhasil tak lama kemudian jajaran anggota Unit Laka Lantas Polresta Sidoarjo tiba ke lokasi ditempat kejadian,tindakan yang segera dilaksanakan,menolong pengemudi dan Penumpang,mengatur lalu lintas agar supaya tidak macet,koordinasi dengan warga sekitar dan instansi samping untuk memadamkan api,mengevakuasi mobil terbakar dan mengamankan surat surat kendaraan.Dan saat ini mobil Xenia tersebut langsung dalam penanganan oleh Unit Laka Polresta Sidoarjo,pungkas Kanit Laka Lantas Polresta Sidoarjo AKP Sugeng Sulistyo SH.(sul)

Baca Juga:  Partisipasi Babinsa Koramil 0816/06 Tanggulangin Dalam MPLS

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru