Petembak Reaksi Marinir Raih Berbagai Juara

Minggu, 8 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Dispen Kormar (Surabaya).

Petembak reaksi Korps Marinir berhasil meraih juara di berbagai nomor pada lomba IPSC Level II Dankormar Cup Tahun 2019, yang gelar di Lapangan Tembak Internasional FX. Soepramono, Bhumi Marinir Karangpilang Surabaya. Minggu (08/12/2019).

Dari pelaksanaan lomba IPSC Level II, yang dilaksanakan kemarin, tanggal 07 Desember, petembak reaksi Korps Marinir berhasil meraih berbagai prestasi diantaranya, juara II Senior Divisi Open dan juara III Ungrade diraih oleh Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Suhartono, M.Tr (Han)., Serka Marinir Busro menjadi yang terbaik pada kategori Overall Divisi Standart dan Master Divisi Production.

Baca Juga:  Peringati HUT RI dan HUT Polwan, Polwan Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah - Reporter Detik Kasus: Heri.

Sedangkan Serma Marinir Fauzi yang bertanding pada kategori Grade A Divisi Production menempati podium juara III, juara I Grade C Divisi Production diraih oleh Pelda Marinir Ma’ruf Al Kadir dan pada kategori Grade U Divisi Production Sertu Marinir Sukiswanto menempati podium juara I.

Baca Juga:  Rutin Layani Masyarakat dan Pelajar Dengan Pengaturan siang.

Lomba menembak Dankormar Cup ini, adalah even olahraga yang merupakan ajang untuk memacu prestasi prajurit Korps Marinir, khususnya di bidang menembak. Diharapkan dengan torehan prestasi ini akan semakin menggairahkan semangat prajurit dalam melaksanakan pembinaan dan latihan menembak di satuannya.

Baca Juga:  Danpasmar 2 Pimpin Pasrat Pada Apel Gelar Kesiapan Latgab TNI 2023

Demikian Berita Dispen Kormar.

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB