Polsek Sukasada Layani Masyarakat Dengan Meningkatkan Protap Turba Pagi

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng kembali meningkatkan kegiatan rutin turba pagi yang sudah merupakan protap jajaran Polres Buleleng.

Pada hari Rabu tanggal 20 September 2017 pukul 06.45 wita sampai dengan pukul 08.00 wita Polsek Sukasada menggelar anggota dilapangan tingkatkan turba pagi untuk mengamankan aktivitas masyarakat dipagi hari.

Baca Juga:  PASIR BAHAN BESI DI TUMPUK DI AREA PELABUHAN LINAU PERSIAPAN EKSPOR

Pelaksanan kegiatan turba pagi dimulai dari SPBU Sukasada, Pasar Sukasada, Sekolah dan Simpang Bakung, Simpang Tugu Tiga untuk mengatur kelancaran arus lalins ditengah tengah kesibukan kegiatan anak sekolah, mencegah munculnya tindak kriminalitas jalanan serta gangguan kamtibmas lainya.

Baca Juga:  Babinsa Suci Koramil 0824/14 Panti Kerja Bakti Bantu Masyarakat Selesaikan Pembenahan Jembatan

Kehadiran personil Polri dipagi hari saat kesibukan aktivitas masyarakat berupaya untuk menjaga kamtibmas tetap aman terkendali sehingga kehadiran Polri betul betul dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat,
Pelaksanaan turba diwastor oleh Kanit Provos beserta anggota, kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.

Baca Juga:  Yuliana Anggota Detik Kasus + Jejak Kasu Pantura | Selamat Tahun Baru 2019 | Happy New Year 2019.

Kapolsek Sukasada Kompol I Ketut Darmita, SS saat dikonfirmasi disela sela pelaksanaan turba menjelaskan bahwa “Turba pagi untuk mengamankan aktivitas masyarakat sudah merupakan protap yang harus dilaksanakan oleh semua anggota Polri sehingga aktivitas masyarakat dapat berjalan dengan aman dan lancar”, ucap Kapolsek. (Priya).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *