Untuk Berikan Rasa Aman Bhabinkamtibmas Desa Bungkulan Laksanakan Pengamanan Kegiatan Lomba di Desa Binaannya

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bentuk Solidaritas terhadap warga binaanya, Bhabinkamtibmas Desa Bungkulan Polsek Sawan Jajaran dari Polres Buleleng Brigadir Putu Hari Sandy Mahayuda, melaksanakan kegiatan pengamanan lomba dalam rangka peringatan hari besar nasional di lapangan desa Bungkulan, hari Selasa tanggal 19 September 2017 pukul 17.00 wita.

Baca Juga:  KEJAKSAAN LABUHANBATU Di Tuding PETI ESKAN LAPORAN PENGADUAN WARGA DESA SUNGAI TAWAR.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh
Perbekel Desa Bungkulan Ketut Kusuma Ardana STP, Plt Sekdes Bungkulan Dewa Kertadana. Para Kaur, Kadus dan perangkat Desa Bungkulan.
Sekaa Teruna Teruni Desa Bungkulan. Babinkamtibmas Desa Bungkulan Brigadir I Putu Harisandy Mahayuda.

Baca Juga:  Si Mokos Diserbu Oleh Siswa SDN Karangrejo 01 Kelurahan Karangrejo Kec Sumbersari Jember

Kegiatan lomba yakni Futsal antara Linmas dengan perangkat Desa dengan skor 5-3 untuk kemenangan Linmas.

Rangkaian kegiatan berakhir pukul 18.30 wita, dengan tertib dan lancar.

Kapolsek Sawan AKP I Made Derawi, S.H, saat dikonfirmasi menyampaikan bahwa “Bhabinkamtibmas selain melakukan kegiatan sambang atau DDS Door to door sistem juga memberikan pelayanan yang terbaik terhadap warganya, guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat”, ujar Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Prestasi Kerja Membaik Dua Pejabat Kajari Batu Dapat Promosi Baru.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *