Siswa/i Klas 9 SMP N 1 Kecamatan Kuala Kampar Di Beri Pelatihan Komputer Persiapan Menghadapi UNBK 2020

Detikkasus.com l Pelalawan-Riau.

Untuk menerapkan dunia Pendidikan dan kecanggihan teknologi saat ini disetiap sekolah tenaga pengajar atau guru harus bekerja keras dan memahami kecanggihan teknologi bidang kumputer, dengan ilmu yang dimiliki dapat diterapkan kepada anak didik di sekolah, seperti di SMP N 1 Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten Pelalawan Propinsi Riau, ketika dikunjungi media ini. Kamis 31 Oktober 2019.

Hasparoni. S.pd Kepala Sekolah SMP N 1 Kecamatan Kuala Kampar, saat ditemui diruangan nya, menuturkan, “Memang persoalan peningkatan didalam dunia pendidikan disekolah, apa lagi tugas guru sangat berat dan bertanggung jawab terutama kepada anak didik disekolah, “Apa lagi sebagai Kepala Sekolah kita harus mampu menyelesaikan tuntutan zaman seperti dunia teknologi saat ini perlu diterapkan ke siswa/i sejak dini.

Baca Juga:  Wujudkan Kedekatan dengan Warga Masyarakat Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas

Lanjut Hasparoni , ”Sebentar lagi kita dihadapkan dengan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK)Tahun 2020 akan segera di mulai, sehingga perlu persiapan yang matang termasuk mempersiapkan kebiasaan siswa/i mengoperasian Komputer serta cara kerja sistem. kita saat ini sebatas kemampuan sedang mempersiapkan semua kebutuhan yang diperlukan, seperti ruangan praktek dengan 40 buah Komputer sudah tersedia buat siswa/i melakukan tata cara kerja sistem dari sekarang, agar nantinya siswa/i UNBK mudah mudahan sudah memahaminya.

Baca Juga:  Kring Serse Upaya Preemtif, Preventif dan Represif Kriminalitas

Menurut Hasparoni lagi, kita juga sudah mempersiapkan tenaga pengajar yang membidangi Komputer untuk memberikan bimbing siswa/i, “Sementara kata Hasparoni dari 40 buah Kumputer ini belum kita miliki semua itu, ini semua berkat bantuan dan dukungan dari Orang Tua siswa/i guna kelancaran kita, hanya saja pada saat pelaksana UNBK kita juga perlu petunjuk teknis dari Dinas Pendodikan Kabupaten dengan peralatan seadanya saat ini, mudah mudahan kegiatan yang kita siapkan dari sekarang dapat dimampaatkan dan berkembang dengan baik kedepannya harap Hasparoni. (Tambi)

Baca Juga:  Kundisi Mesin PLN Sudah Tidak Layak Lagi Di Oprasikan Melayani Pelanggan Masyarakat Kuala Kampar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *