Kebijakan Kepala Terminal Sumedang Diduga Tidak Adil

Rabu, 2 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Sumedang – Kepala Terminal Bus Ciakar Sumedang, Mang Atep diduga dalam melaksanakan tugas memihak kepada salah satu perusahaan bus PO CBU.

Hal itu dikatakan seorang narasumber Jejak Kasus yang namanya tidak mau disebutkan, Selasa (1/10/2019) siang di Sumedang.

Menurut Dia saat ini di Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat, terdapat dua perusahaan bus AKAP yaitu PO MS (Medal Sekarwangi) dan PO CBU (Cahaya Bhakti Utama).

Baca Juga:  Wisata Alam Babak Asmoro Ramai di Runjungi Wisatawan Lokal

Sedangkan lanjut Dia Kepala Terminal lebih mengistimewakan PO CBU.”Salah satu contohnya dalam sistem prngeteman kedua PO di bikin bareng, sehingga pengurus berebut penumpang dan dinilai kebijakan ini rawan konflik dan gesekan, terlebih dalam pembelian tiket di loket yang disediakan. Pegawai terminal sepertinya sudah diberi instruksi oleh Kepala Terminal, agar mendahulukan tiket CBU yang dibeli,” paparnya.

Baca Juga:  Dandim 0610 Sumedang dan Komunitas Trail, Bagikan Sembako

Diakuinya hal yang paling kentara terminal yang seharusnya berfungsi sebagai tempat mobil-mobil angkutan untuk menaikan dan menurunkan penumpang, malah di bagian belakang beralih fungsi menjadi Pul Bus PO CBU.

“Beredar rumor Kepala Terminal menerima upeti dari CBU sebesar Rp. 10.000/unitnya. Dan di indikasikan banyak unit mobil CBU yang bodong,” tegasnya.

Baca Juga:  Kunjungi Bojonegoro, Bupati Sumedang Beri Apresiasi Kinerja Bupati Anna

Saat permasalahan ini di konfirmasikan kepada Kepala Terminal Bus Ciakar Mang Atep, mengaku hanya menjalankan aturan berdasarkan Permen atas tata cara sistem pengeteman bus.

Mang Atep juga membantah telah menerima upeti dari Armada Bus CBU yang menginap di terminal. (Tim 9 Jejak Kasus Sumedang)

Berita Terkait

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB